Stasiun Sepanjang

stasiun kereta api di Indonesia

Stasiun Sepanjang (SPJ) adalah stasiun kereta api kelas III yang terletak di Kelurahan Wonocolo, Kecamatan Taman, Kabupaten Sidoarjo. Stasiun ini mempunyai 4 jalur rel kereta api dengan jalur 3 sebagai sepur lurus (sepur utama), namun jalur 1 sudah tidak dipakai lagi. Stasiun yang berada 7 meter di atas permukaan laut ini dikelola oleh PT Kereta Api Indonesia Daerah Operasi VIII Surabaya.

Stasiun Sepanjang

Stasiun Sepanjang
Lokasi
Koordinat7°20′49.3397″S 112°41′51.3827″E / 7.347038806°S 112.697606306°E / -7.347038806; 112.697606306
Ketinggian+7 m
Operator
Letak
LayananSarangan Ekspres, Arjuna Ekspres, Sri Tanjung, Rapih Dhoho, dan KRD Kertosono
Konstruksi
Jenis strukturAtas tanah
Informasi lain
Kode stasiun
KlasifikasiII[2]
Lokasi pada peta
Peta
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Layanan kereta api

Kelas bisnis

Kelas ekonomi AC

Komuter ekonomi

Jadwal kereta api

Berikut ini adalah jadwal kereta api di Stasiun Sepanjang per 1 April 2015 (berdasarkan Gapeka 2015).

No. KA KA Tujuan Kelas Tiba Berangkat
449/442 Rapih Dhoho Kertosono (KTS) bersambung Blitar (BL) Ekonomi AC 04.50 04.52
478 KRD Kertosono Surabaya Kota (SB) 06.41 06.44
252 Arjuna Ekspres Ekonomi 07.32 07.43
451/444 Rapih Dhoho Kertosono (KTS) bersambung Blitar (BL) Ekonomi AC 08.40 08.42
441/450 Surabaya Kota (SB) 10.24 10.26
477 KRD Kertosono Kertosono (KTS) 10.55 10.57
453/446 Rapih Dhoho Kertosono (KTS) bersambung Blitar (BL) 12.25 12.27
194/195 Sri Tanjung Surabaya Gubeng (SGU) bersambung Banyuwangi Baru (BW) 13.39 13.48
443/452 Rapih Dhoho Surabaya Kota (SB) 15.17 15.20
480 KRD Kertosono 16.02 16.13
144 Sarangan Ekspres Surabaya Gubeng (SGU) Bisnis 16.29 16.43
455/448 Rapih Dhoho Kertosono (KTS) bersambung Blitar (BL) Ekonomi AC 17.55 18.04
445/454 Surabaya Kota (SB) 18.02 18.06
479 KRD Kertosono Kertosono (KTS) 19.35 19.37
447/456 Rapih Dhoho Surabaya Kota (SB) 22.32 22.34

Pranala luar

Stasiun sebelumnya: Jalur kereta api Kertosono-Wonokromo Stasiun berikutnya:
Halte Kemendung Stasiun Wonokromo

7°20′50″S 112°41′52″E / 07.3472833°S 112.6977083°E / -07.3472833; 112.6977083{{#coordinates:}}: tidak bisa memiliki lebih dari satu tag utama per halaman

  1. ^ Subdit Jalan Rel dan Jembatan (2004). Buku Jarak Antarstasiun dan Perhentian. Bandung: PT Kereta Api (Persero). 
  2. ^ a b Buku Informasi Direktorat Jenderal Perkeretaapian 2014 (PDF). Jakarta: Direktorat Jenderal Perkeretaapian, Kementerian Perhubungan Indonesia. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 1 Januari 2020.