Halimah Yacob

kepala negara Singapura
Revisi sejak 19 Mei 2016 04.23 oleh AABot (bicara | kontrib) (Robot: Perubahan kosmetika)

Halimah binte Yacob (lahir 23 Agustus 1954) adalah politisi Melayu yang berasal dari Singapura.[2] Ia adalah anggota dari partai pemerintah Partai Aksi Rakyat (PAP), ia adalah Ketua Parlemen Singapura yang kesembilan,[3] dimana ia mulai menjabat sejak tanggal 14 Januari 2013. Ia adalah wanita pertama yang menduduki posisi ini dalam sejarah Republik Singapura. Ia adalah orang ketiga yang menjadi Ketua Parlemen dari ras minoritas secara berturut-turut, setelah Abdullah Tarmugi dan Michael Palmer.[4]

Halimah Yacob
Halimah Yacob di Asia-Pacific Economic Cooperation Women dan Forum Ekonomi di Saint Petersburg, 2012
Ketua Parlemen Singapura[1]
Mulai menjabat
14 Januari 2013
PresidenTony Tan Keng Yam
Perdana MenteriLee Hsien Loong
WakilCharles Chong
Seah Kian Peng
Sebelum
Pengganti
Petahana
Sebelum
Menteri Negara, Kementerian Pengembangan Komunitas, Pemuda, dan Olahraga
Masa jabatan
21 Mei 2011 – 13 Januari 2013
Sebelum
Pengganti
TBA
Sebelum
Anggota Parlemen Singapura
dapil Jurong GRC
Mulai menjabat
3 November 2001
Informasi pribadi
Lahir23 Agustus 1954 (umur 70)
Singapura
KebangsaanSingapura
Partai politikPartai Aksi Rakyat
Facebook: halimahyacob Instagram: halimahyacob Modifica els identificadors a Wikidata
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Referensi

  1. ^ "Halimah Yacob is Singapore's first woman Speaker of Parliament". Channel Newsasia. 14 January 2013. Diakses tanggal 14 January 2013. 
  2. ^ "Mdm Halimah Yacob", Singapore Parliament, diakses tanggal 21 May 2011 
  3. ^ "Halimah Yacob Became First Woman Speaker of the Singapore Parliament". Jagran Josh. 16 January 2013. Diakses tanggal 16 January 2013. 
  4. ^ "Singapore's first female Speaker of Parliament". Channel Newsasia. 9 January 2013. Diakses tanggal 9 January 2013. 

Pranala luar