Kota Merdeka Kraków

Revisi sejak 12 Oktober 2017 03.36 oleh 180.246.216.67 (bicara) (Perbaikan tata bahasa dan penambahan catatan kaki dalam artikel)

Kota Merdeka, Berdaulat, dan Sepenuhnya Netral Kraków (Cracow) dengan Wilayahnya (bahasa Polandia: Wolne, Niepodległe i Ściśle Neutralne Miasto Kraków z Okręgiem), atau lebih dikenal dengan nama Kota Merdeka Kraków atau Republik Kraków (bahasa Polandia: Rzeczpospolita Krakowska, bahasa Jerman: Republik Krakau), adalah negara-kota yang didirikan berdasarkan keputusan Kongres Wina di tahun 1815 dan berada dibawah perlindungan tiga tetangganya, yaituRusia, Prusia, dan Austria, hingga tahun 1846, ketika negara ini dianeksasi oleh Austria setelah kegagalan Pemberontakan Kraków.[1] Negara ini merupakan pecahan dari Kadipaten Warsawa yang wilayahnya dibagi-bagi oleh ketiga negara tersebut di tahun 1815.[2][3]

Kota Merdeka, Berdaulat, dan Sepenuhnya Netral Kraków (Cracow) dengan Wilayahnya

Wolne, Niepodległe i Ściśle Neutralne Miasto Kraków z Okręgiem
1815–1846
Bendera Krakow
Bendera
{{{coat_alt}}}
Lambang
Wilayah Kota Merdeka Kraków (jingga) dengan tiga tetangganya (Kerajaan Prusia, Kekaisaran Austria, dan Kekaisaran Rusia)
Wilayah Kota Merdeka Kraków (jingga) dengan tiga tetangganya (Kerajaan Prusia, Kekaisaran Austria, dan Kekaisaran Rusia)
StatusProtektorat Austria, Prusia dan Rusia
Ibu kotaKraków
Bahasa yang umum digunakanPolandia
Agama
Gereja Katolik Roma
PemerintahanRepublik
Presiden Senat 
LegislatifDewan Representatif Kraków
Sejarah 
• Pendirian
3 Mei 1815
• Pemberontakan November
29 November 1830
• Pemberontakan Kraków
16 November 1846
Luas
18151.164 km2 (449 sq mi)
18431.164 km2 (449 sq mi)
Populasi
• 1815
95000
• 1843
146000
Mata uangZłoty Polandia (hingga 1835)
Złoty Kraków (hingga 1835)
Didahului oleh
Digantikan oleh
Kadipaten Warsawa
Keharyapatihan Krakow
Sunting kotak info
Sunting kotak info • Lihat • Bicara
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Catatan kaki

  1. ^ Degan 1997, hlm. 378.
  2. ^ Alzo, Lisa (2016). The Family Tree Polish, Czech and Slovak Genealogy Guide: How to Trace Your Family Tree in Eastern Europe (dalam bahasa Inggris). "F+W Media, Inc.". ISBN 9781440343278. 
  3. ^ Solesbury, William (2013-11-01). World Cities, City Worlds: Explorations With Metaphors, Icons And Perspectives (dalam bahasa Inggris). Troubador Publishing Ltd. ISBN 9781783060085. 

Bacaan lanjut

  Media tentang Free City of Kraków di Wikimedia Commons

50°3′42″N 19°56′14″E / 50.06167°N 19.93722°E / 50.06167; 19.93722