Stasiun Balong
stasiun kereta api di Indonesia
Stasiun Balong (BLO) adalah stasiun kereta api non-aktif yang berada di Balong, Balong, Ponorogo. Stasiun yang terletak pada ketinggian +103 meter ini termasuk dalam Wilayah Aset VII Madiun.
Stasiun Balong | |
---|---|
Berkas:Stasiun Balong.JPG | |
Lokasi |
|
Koordinat | 7°48′58″S 112°1′8″E / 7.81611°S 112.01889°E |
Ketinggian | +103 m |
Operator | |
Konstruksi | |
Jenis struktur | Atas tanah |
Informasi lain | |
Kode stasiun |
|
Sejarah | |
Dibuka | 1922 |
Ditutup | 1984 |
Lokasi pada peta | |
Bekas stasiun ini sekarang menjadi kios penjualan daging dan tempat tinggal. Kios ini diberi nama "Stasiun" untuk menandakan bahwa bangunan tempat toko daging ini memang dahulunya merupakan stasiun.
Referensi
- ^ Buku Informasi Direktorat Jenderal Perkeretaapian 2014 (PDF). Jakarta: Direktorat Jenderal Perkeretaapian, Kementerian Perhubungan Indonesia. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 1 Januari 2020.
Stasiun sebelumnya | Lintas Kereta Api Indonesia | Stasiun berikutnya | ||
---|---|---|---|---|
menuju Templat:KAI stations
| Templat:KAI lines | menuju Templat:KAI stations
|
7°49′01″S 112°00′56″E / 7.8169616°S 112.0156145°E{{#coordinates:}}: tidak bisa memiliki lebih dari satu tag utama per halaman