Ali Mukhni

politisi Indonesia
Revisi sejak 21 Desember 2018 03.52 oleh AABot (bicara | kontrib) (Bot: Perubahan kosmetika)

Drs. H. Ali Mukhni (lahir 16 September 1956) adalah Bupati Padang Pariaman periode kedua sejak 17 Februari 2016.[1] Sebelumnya ia menjabat sebagai Bupati Padang Pariaman periode pertama sejak 25 Oktober 2010 hingga 25 Oktober 2015.

Ali Mukhni
Bupati Padang Pariaman 19
Mulai menjabat
17 Februari 2016
PresidenJoko Widodo
GubernurIrwan Prayitno
WakilSuhatri Bur
Sebelum
Pendahulu
Rosnini Savitri (Pj.)
Pengganti
Petahana
Sebelum
Masa jabatan
25 Oktober 2010 – 25 Oktober 2015
PresidenSusilo Bambang Yudhoyono
Joko Widodo
GubernurIrwan Prayitno
Reydonnyzar Moenek (Pj.)
WakilDamsuar
Sebelum
Pendahulu
Febri Erizon (Pj.)
Pengganti
Jonpriadi (Plh.)
Sebelum
Wakil Bupati Padang Pariaman 2
Masa jabatan
5 September 2005 – 5 September 2010
PresidenSusilo Bambang Yudhoyono
GubernurGamawan Fauzi
Marlis Rahman
Irwan Prayitno
BupatiMuslim Kasim
Sebelum
Pendahulu
Tidak ada, Jabatan kosong
Pengganti
Tidak ada, Jabatan kosong
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir16 September 1956 (umur 68)
Indonesia Kampung Pauh, V Koto Kampung Dalam, Padang Pariaman, Sumatera Barat
KebangsaanIndonesia Indonesia
Partai politik Partai Amanat Nasional
Suami/istriHj. Rena Sofia, S.Pd.
AnakM. Ikhbal
M. Ikhsan
M. Fadhil
AlmamaterUniversitas Negeri Padang
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Pendidikan

  • SD Negeri Kampung Pauh, lulus tahun 1970
  • SMP Negeri Kampung Pauh, lulus tahun 1973
  • STM Kota Pariaman (sekarang SMK), lulus tahun 1977
  • D3 Olahraga, lulus tahun 1980[2]
  • S1 Olahraga dari Universitas Negeri Padang, lulus tahun 1986

Riwayat Pekerjaan

Karier dan kegiatan

  • Komisi Teknik PERTINA Provinsi Bengkulu (1987)
  • Komisi Teknik Persatuan Judo Seluruh Indonesia
  • Pelatih Persatuan Sepak Bola Bengkulu
  • Ketua II Persatuan Sepak bola Pariaman
  • Ketua Umum Pengurus Persatuan Sepak Takraw Seluruh Indonesia Sumatera Barat (2005)
  • Delegasi Indonesia‐China dalam pertandingan Sepak Takraw Dunia (2006)

Riwayat Organisasi

  • Ketua DPW PAN Sumatera Barat[3] (2016-sekarang)

Rujukan

  1. ^ "Hari Ini 12 Bupati dan Wali Kota di Sumatera Barat Dilantik" Tempo.co. 17 Februari 2016. Diakses 13 Mei 2016.
  2. ^ "Profil Bupati Padang Pariaman" Situs Resmi Pemerintah Kabupaten Padang Pariaman. 16 Januari 2013. Diakses 16 Mei 2014
  3. ^ http://harianhaluan.com/news/detail/58154/ali-mukhni-pimpin-pan-sumbar