Dialek

varian bahasa
Revisi sejak 21 Januari 2019 16.01 oleh 83.23.172.81 (bicara)

Dialek (bahasa Yunani: διάλεκτος, dialektos), adalah varietas dari sebuah bahasa menurut pemakai. Berbeda dengan ragam bahasa yaitu varietas dari sebuah bahasa menurut konteks pemakaian. Variasi ini berbeda satu sama lain, tetapi masih banyak menunjukkan kemiripan sehingga belum pantas disebut bahasa yang berbeda.

Biasanya pemerian dialek adalah berdasarkan geografi, namun bisa berdasarkan faktor lain, misalkan faktor sosial.

Sebuah dialek dibedakan berdasarkan kosakata, tata bahasa, dan pengucapan (fonologi, termasuk prosodi). Jika pembedaannya hanya berdasarkan pengucapan, maka istilah yang tepat ialah aksen dan bukan dialek.

Jenis

Berdasarkan pemakaian bahasa, dialek dibedakan menjadi berikut[1]:

Lihat pula

Referensi

  1. ^ Pendahuluan KBBI edisi ketiga
  2. ^ a b c Frida Unsiah; Ria Yuliati (2018). Pengantar Ilmu Linguistik. Universitas Brawijaya Press. hlm. 95. ISBN 9786024324599.