Invasi Prancis oleh Italia

artikel daftar Wikimedia
Revisi sejak 4 Februari 2019 09.33 oleh AABot (bicara | kontrib) (Bot: Perubahan kosmetika)

Invasi Italia ke Prancis pada Juni 1940 adalah invasi skala kecil yang dimulai pada saat Pertempuran Prancis hampir berakhir. Tujuan serangan Italia adalah untuk merebut pegunungan Alpen dan wilayah sekitar Nice. Serangan ini gagal, meskipun tentara Italia tidak bergerak jauh tetapi mengalami korban jiwa yang besar.

Peta Pertempuran Prancis. Invasi Italia terjadi di selatan.

Referensi