Stasiun Bungamas

stasiun kereta api di Indonesia

Stasiun Bungamas (BGM) adalah stasiun kereta api yang berada di Tanda Raja, Kikim Timur, Lahat. Stasiun yang terletak pada ketinggian +82 meter ini termasuk dalam Divisi Regional III Palembang. Stasiun ini mempunyai 2 jalur rel dengan jalur 2 merupakan sepur lurus.

Stasiun Bungamas

Stasiun Bungamas
Lokasi
Koordinat3°41′59″S 103°22′10″E / 3.69972°S 103.36944°E / -3.69972; 103.36944
Ketinggian+82 m
Operator
Letak
LayananHanya untuk persilangan dan persusulan antarkereta api.
Konstruksi
Jenis strukturAtas tanah
Informasi lain
Kode stasiun
KlasifikasiIII/kecil[2]
Lokasi pada peta
Peta
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Ke arah Lahat, terdapat Terowongan Gunung Gajah sepanjang 384 meter. Tidak ada kereta api yang berhenti di stasiun ini kecuali jika terjadi persusulan antarkereta api.

Referensi

  1. ^ Subdit Jalan Rel dan Jembatan (2004). Buku Jarak Antarstasiun dan Perhentian. Bandung: PT Kereta Api (Persero). 
  2. ^ a b Buku Informasi Direktorat Jenderal Perkeretaapian 2014 (PDF). Jakarta: Direktorat Jenderal Perkeretaapian, Kementerian Perhubungan Indonesia. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 1 Januari 2020. 
Stasiun sebelumnya     Lintas Kereta Api Indonesia   Stasiun berikutnya
Templat:KAI lines

3°42′12″S 103°22′05″E / 3.703355°S 103.368100°E / -3.703355; 103.368100{{#coordinates:}}: tidak bisa memiliki lebih dari satu tag utama per halaman