Brooklyn dan Bailey McKnight

Brooklyn McKnight dan Bailey McKnight (lahir Desember 31, 1999) adalah sepasang kembar identik asal Texas, Amerika Serikat yang berprofesi sebagai YouTuber. Mereka dikenal dengan nama pengguna YouTube, Brooklyn and Bailey. Akun mereka mengunggah video secara rutin setiap minggunya