Hi Bye, Mama!

serial drama dari Korea Selatan
Revisi sejak 24 Februari 2020 02.55 oleh Busyblue4 (bicara | kontrib)

Hi Bye, Mama! (Hangul하이바이, 마마!; RRHaibai, mama!) adalah seri televisi Korea Selatan tahun 2020 yang dibintangi oleh Kim Tae-hee, Lee Kyu-hyung, Go Bo-gyul, Shin Dong-mi, Lee Shi-woo, dan Seo Woo-jin. Drama ini ditayangkan perdana di tvN pada 22 Februari 2020.[2][3]

Hi Bye, Mama!
Poster promosi
Hangul하이바이, 마마!
Genre
PembuatStudio Dragon
Ditulis olehKwon Hye-joo
SutradaraYoo Je-won
Pemeran
Negara asalKorea Selatan
Bahasa asliKorea
Jmlh. episode16
Produksi
Durasi60 menit
Rumah produksi
  • Studio Dragon
  • MI Inc.
Distributor
Rilis asli
JaringantvN
Format gambar1080i (HDTV)
Format audioDolby Digital
Rilis22 Februari 2020 (2020-02-22) –
sekarang (sekarang)

Sinopsis

Cha Yu-ri (Kim Tae-hee) telah menjadi hantu sejak dia meninggal dalam kecelakaan tragis lima tahun lalu. Melalui proyek reinkarnasi, dia diberikan kemungkinan untuk menjadi manusia selama 49 hari. Dia kembali kepada putri dan suaminya yang telah menikah lagi, dan mencoba meringankan rasa sakit mereka sebelum pergi untuk selamanya.[4]

Pemeran

Utama

Pendukung

Keluarga dan pengiring Yu-ri

  • Seo Woo-jin sebagai Jo Seo-woo, putri Yu-ri.
  • Kim Mi-kyung sebagai Jeon Eun-sook, ibu Yu-ri.
  • Park Soo-young sebagai Cha Moo-poong, ayah Yu-ri.
  • Kim Mi-soo sebagai Cha Yeon-ji, adik Yu-ri.
  • Shin Dong-mi sebagai Go Hyun-jung, sahabat Yu-ri
  • Yoon Sa-bong sebagai Mi Dong-daek, seoarang bodhisatwa.
  • Lee Shi-woo sebagai Jang Pil-seung, seorang pilot maskapai.

Tokoh di sekitar Kang-hwa

  • Oh Eui-shik sebagai Gye Geun-sang, sahabat Kang-hwa.
  • Ahn Nae-sang sebagai Profesor Jang, pimpinan Kang-hwa.

Hantu di pemakaman

  • Ban Hyo-jung sebagai Jung Gwi-sun, meninggal 7 tahun lalu.
  • Bae Hae-sun sebagai Sung Mi-ja, istri Man-seok, meninggal 55 tahun lalu.
  • Choi Dae-sung sebagai Kwon Man-seok, suami Mi-ja, meninggal 56 tahun lalu.
  • Park Eun-hye sebagai Seo Bong-yeon, ibu Pil-seung, meninggal 22 tahun lalu.
  • Kim Dae-gon sebagai Jang Dae-choon, ayah Pil-seung, meninggal 22 tahun lalu.
  • Shin Soo-yeon sebagai Jang Young-shim, saudari Pil-seung, meninggal 22 tahun lalu.
  • Lee Jae-woo sebagai Kang Sang-bong, mantan pemain bisbol yang membunuh dirinya sendiri.
  • Shim Wan-joon sebagai Shim Geum-jae, meninggal 6 tahun lalu.
  • Bae Yoon-kyung sebagai Park Hye-jin, meninggal 4 tahun lalu.

Produksi

Judul awal drama ini adalah Goodbye Mom (Hangul안녕 엄마).[7]

Peringkat

Pada tabel berikut, angka berwarna biru menunjukkan peringkat terendah dan angka berwarna merah menunjukkan peringkat tertinggi.

Ep. Tanggal penyiaran Judul Peringkat rata-rata
AGB Nielsen[8]
Nasional Seoul
1 22 Februari 2020 Hidup Ini Penuh dengan Kejutan Tak Terduga
(인생은 예측 불가능의 연속이다)
5,895% 6,209%
2 23 Februari 2020 Musim yang Terlupakan
(잊혀진 계절)
6,111% 6,220%
3 29 Februari 2020
(죽어보니, 알 수 있는 것들 '美生')
4 1 Maret 2020
(나에게 일어나지 않을 일은 없다)
5 7 Maret 2020
6 8 Maret 2020
7 14 Maret 2020
8 15 Maret 2020
9 21 Maret 2020
10 22 Maret 2020
11 28 Maret 2020
12 29 Maret 2020
13 4 April 2020
14 5 April 2020
15 11 April 2020
16 12 April 2020
Rata-rata % %
  • Drama ini ditayangkan di televisi kabel (kanal berbayar) di mana biasanya memiliki pemirsa yang relatif sedikit jika dibandingkan dengan siaran televisi publik (KBS, SBS, MBC, dan EBS).

Referensi

  1. ^ The Swoon (24 Januari 2020). "Hi Bye, Mama! Official Teaser Netflix". YouTube. Diakses tanggal 6 Februari 2020. 
  2. ^ MacDonald, Joan (9 Januaryi 2020). "Ten Highly Anticipated K-Dramas Planned For 2020". Forbes. Diakses tanggal 6 Februari 2020. 
  3. ^ Kim, Hye-young (28 Desember 2019). "김태희, 5년 만에 '인생캐' 만나 복귀 "연기 그리울 때 좋은 작품 만나 감사해"". iMBC (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal 6 Februari 2020. 
  4. ^ Choi, Ju-ri (3 Januari 2020). "'하이바이,마마!' 김태희, 드디어 베일 벗은 '49일 리얼 환생 스토리'". Sedaily (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal 6 Februari 2020. 
  5. ^ Lee, Jae-lim (29 November 2019). "Kim Tae-hee to return in 'Hi Bye'". Korea JoongAng Daily. Diakses tanggal 6 Februari 2020. 
  6. ^ Tae, Yu-na (29 Januari 2020). "'하이바이,마마' 이규형, 가슴 시린 눈물부터 따스한 미소까지...첫 스틸컷 공개". Hankyung (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal 6 Februari 2020. 
  7. ^ Jang, Ji-min (4 November 2019). "이규형, 김태희와 '안녕 엄마'서 호흡 맞출까? '출연 긍정 검토'". Hankyung (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal 6 Februari 2020. 
  8. ^ "Nielsen Korea". AGB Nielsen Media Research (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal 6 Februari 2020. 

Pranala luar