Mayor Jenderal TNI Wawan Ruswandi, S.I.P., M.Si. adalah seorang perwira tinggi TNI-AD yang sejak 18 Juni 2020 mengemban amanat sebagai Komandan Pusat Kesenjataan Kavaleri.

Wawan Ruswandi
Danpussenkav Kodiklat TNI AD
Mulai menjabat
18 Juni 2020
Sebelum
Pendahulu
Ana Supriatna
Pengganti
Petahana
Sebelum
Informasi pribadi
AlmamaterAkademi Militer (1987)
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang TNI Angkatan Darat
Masa dinas1987—sekarang
Pangkat Mayor Jenderal TNI
SatuanKavaleri
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Wawan Ruswandi, merupakan Alumni Akademi Militer tahun 1987 dari kecabangan Kavaleri.[1] Jabatan terakhir jenderal bintang dua ini adalah Dirjian Kodiklatad.

Karier Militer

  • Dirjian Kodiklatad (2018—2020)
  • Danpussenkav Kodiklatad (2020—)

Referensi

Jabatan militer
Didahului oleh:
Brigjen TNI Ana Supriatna
Komandan Pussenkav
2020—sekarang
Diteruskan oleh:
Petahana