Santa Anzo

Model dan perancang busana asal Uganda
Revisi sejak 17 Juli 2020 15.57 oleh Risesian (bicara | kontrib) (sedang menerjemahkan)

Santa Anzo (lahir 1975; umur 44–45 tahun) adalah seorang model asal Uganda, fashionista, tata busana, dan pebisnis. Ia merupakan pendiri, kepala tata busana, dan Direktur Pengelola dari Arapapa Fashion House, berbasis di Kampala, ibu kota Uganda. Ia juga merupakan pendiri dan Presiden dari Uganda International Fashion Week, sebuah pameran mode tahunan.

Santa Anzo
Lahir1975 (umur 48–49)
Uganda
Tempat tinggalKampala, Uganda
KebangsaanUganda
KewarganegaraanUganda
AlmamaterProgressive Secondary School
(Diploma Sekolah Tinggi)
Dolphins Fashion College
(Diploma pada Tata Busana)
Pekerjaan[[]]
Tahun aktif1995 — sekarang
Dikenal atasMode
GelarKepala Tata Busana & Direktur Pengelola Arapapa Fashion House

Latar belakang dan pendidikan

Santa Anzo lahir di Uganda, sekitar tahun 1975.