Deai no Tsuzuki

Revisi sejak 23 Januari 2021 16.41 oleh InternetArchiveBot (bicara | kontrib) (Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8)

"Deai no Tsuzuki" (出逢いの続き) adalah singel ke-5 karya Mayu Watanabe, yang dirilis di Jepang pada 10 Juni 2015.[1]

"Deai no Tsuzuki"
Sampul Jenis A Deai no Tsuzuki
Lagu oleh Mayu Watanabe
Dirilis10 Juni 2015 (2015-06-10) (Jepang)
FormatSingel CD
GenreJ-pop
LabelSony Music Japan
PenciptaYasushi Akimoto (lirik)
ProduserYasushi Akimoto
Video musik
Mayu Watanabe "Deai no Tsuzuki" - YouTube

Perilisan

Singel tersebut dirilis dalam empat versi: Edisi Lengkap Terbatas, Edisi Terbatas A, Edisi Terbatas B, dan Edisi Reguler. Track judulnya digunakan sebagai lagu pembuka untuk drama "Tatakau! Shoten Girl", yang menampilkan Watanabe sebagai salah satu penyanyi utamanya.[2] Lagu coupling "Onna no Ko Nara" digunakan sebagai lagu CM untuk Avail.[3]

Track judulnya menampilan sisi yang berbeda dari Watanabe. Lagu tersebut dikatakan merupakan lagu percintaan orang dewasa, tidak seperti singel-singel sebelumnya.[4]

Ia akan mengadakan 5 acara untuk mengumumkan perilisannya.[5][6][7]

Versi Lengkap Terbatas meliputi sebuah buku fashion yang terdiri dari lebih dari 50 gaya fashion.[8]

Daftar Track

Edisi Terbatas A

CD
No.JudulDurasi
1."Deai no Tsuzuki" (出逢いの続き) 
2."Onna no Ko Nara" (女の子なら) 
3."Yokogao Romance" ((横顔ロマンス) 
4."Deai no Tsuzuki (Instrumental)" (error: {{nihongo}}: Butuh teks Jepang atau romaji (bantuan)) 
5."Onna no Ko Nara" (女の子なら(Instrumental)) 
6."Yokogao Romance (Instrumental)" (error: {{nihongo}}: Butuh teks Jepang atau romaji (bantuan)) 
DVD
No.JudulDurasi
1."Deai no Tsuzuki (Video Musik)" 
2."Video Musik Deai no Tsuzuki - Pembuatan" 

Edisi Terbatas B

CD
No.JudulDurasi
1."Deai no Tsuzuki" (出逢いの続き) 
2."Onna no Ko Nara" (女の子なら) 
3."Magirashiteiru" ((紛らしている) 
4."Deai no Tsuzuki (Instrumental)" (error: {{nihongo}}: Butuh teks Jepang atau romaji (bantuan)) 
5."Onna no Ko Nara" (女の子なら(Instrumental)) 
6."Magirashiteiru (Instrumental)" (error: {{nihongo}}: Butuh teks Jepang atau romaji (bantuan)) 
DVD
No.JudulDurasi
1."Deai no Tsuzuki (Video Musik)" 
2."Deai no Tsuzuki (Video Musik) (Versi Khusus Drama "Tatakau! Shoten Girl")" 

Edisi Reguler

CD
No.JudulDurasi
1."Deai no Tsuzuki" (出逢いの続き) 
2."Onna no Ko Nara" (女の子なら) 
3."Yuugure to Hoshizora no Aida" ((夕暮れと星空の間) 
4."Deai no Tsuzuki (Instrumental)" (error: {{nihongo}}: Butuh teks Jepang atau romaji (bantuan)) 
5."Onna no Ko Nara" (女の子なら(Instrumental)) 
6."Yuugure to Hoshizora no Aida (Instrumental)" (error: {{nihongo}}: Butuh teks Jepang atau romaji (bantuan)) 

Edisi Terbatas Lengkap

CD
No.JudulDurasi
1."Deai no Tsuzuki" (出逢いの続き) 
2."Onna no Ko Nara" (女の子なら) 
3."Yuugure to Hoshizora no Aida" ((夕暮れと星空の間) 
4."Deai no Tsuzuki (Instrumental)" (error: {{nihongo}}: Butuh teks Jepang atau romaji (bantuan)) 
5."Onna no Ko Nara" (女の子なら(Instrumental)) 
6."Yuugure to Hoshizora no Aida (Instrumental)" (error: {{nihongo}}: Butuh teks Jepang atau romaji (bantuan)) 
DVD
No.JudulDurasi
1."Onna no Ko Nara (Video Musik) (Versi Khusus Avail)" 

Bonus

Jenis A, Jenis B, Edisi Terbatas Lengkap & Edisi Reguler Pers Pertama

  • Tiket Aplikasi Lotere Premium
  • Avail Card (1 kartu random dari 8 kartu "Oshare Mayuyu")

Tangga lagu

Tangga lagu (2015) Posisi
puncak
Tangga Lagu Singel Mingguan Oricon 2[9]
Billboard Japan Hot 100[10] 3[11]

Referensi

  1. ^ "渡辺麻友、約2年ぶりのソロ・シングル「出逢いの続き」発売決定". CDJournal (dalam bahasa Jepang). 1 Mei 2015. Diakses tanggal 11 Juni 2015. 
  2. ^ "主演ドラマ「戦う!書店ガール」の主題歌決定!タイトルは「出会いの続き」". Watanabe Mayu Official Site. 22 Maret 2015. Diakses tanggal 11 Juni 2015. 
  3. ^ "【動画】AKBまゆゆ、ソロ新曲『女の子なら』を披露". Oricon. 7 October 2014. Diakses tanggal 11 June 2015. 
  4. ^ "今週の彼女「渡辺麻友」". Tokushima Shimbun. 31 Mei 2015. Diakses tanggal 11 Juni 2015. 
  5. ^ "6/10発売、渡辺麻友「出逢いの続き」購入者対象プレミアム抽選内容が決定しました!!". Watanabe Mayu Official Site. 25 May 2015. Diakses tanggal 11 June 2015. 
  6. ^ "『「出逢いの続き」の続き』アナザージャケット・パネル展、開催決定!!". Watanabe Mayu Official Site. 5 Juni 2015. Diakses tanggal 11 Juni 2015. 
  7. ^ "「出逢いの続き」購入者対象プレミアム抽選に超豪華S賞クルージングライブ追加!!". Watanabe Mayu Official Site. 9 Juni 2015. Diakses tanggal 11 Juni 2015. 
  8. ^ "まゆゆ、6・10に2年ぶりソロシングル ファッション"50変化"盤も". Oricon. 30 April 2015. Diakses tanggal 11 Juni 2015. 
  9. ^ "Oricon Weekly Charts". Oricon. 22 Juni 2015. Diakses tanggal 25 Juni 2015. 
  10. ^ "Japan Hot 100". Billboard.com. July 27, 2013. Diakses tanggal 30 Agustus 2013. 
  11. ^ http://beautyandsummerdays.tumblr.com/post/122242678554/japanese-billboard-hot-100-weekly-top-20-22. Diakses tanggal 25 Juni 2015.  Tidak memiliki atau tanpa |title= (bantuan)

Pranala luar