Susanti Dewayani
Dr. Susanti Dewayani, SP.A, (Lahir di Bali, Denpasar, 28 Juni 1963; umur 57 tahun) adalah Wali Kota Pematangsiantar Periode 2021-2024.[1][2] .[3]
Susanti Dewayani | |
---|---|
Wali Kota Pematangsiantar Ke-20 | |
Mulai menjabat 26 Februari 2021 | |
Presiden | |
Gubernur | |
Pengganti Petahana | |
Wakil Wali Kota Pemantang Siantar Ke-5 | |
Mulai menjabat 26 Februari 2021 | |
Presiden | Joko Widodo |
Gubernur | Edy Rahmayadi |
Wali Kota | Asner Silalahi |
Pengganti Petahana | |
Informasi pribadi | |
Lahir | 28 Juni 1963 Bali, Denpasar |
Kebangsaan | Indonesia |
Sunting kotak info • L • B |
Riwayat pendidikan
- SD Kanisius Kota baru 1 Yogyakarta (1969–1975)
- SMP Negeri 8 Yogyakarta (1975–1979)
- SMA Negeri 3 Yogyakarta (1979–1982)
- Fakultas Kedokteran (FK) di Universitas Gajah Mada Yogyakarta (1982–1989)
- Spesialis Anak (FK) di Universitas Sumatra Utara Medan (1995–2000)[4]
Riwayat Organisasi
- Anggota Ikatan Dokter Indonesia (IDI) (1989-sekarang)
- Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) (2000-sekarang)[4]
Menjadi Walikota
Susanti Dewayani mencalonkan diri dan menang sebagai Wakil Wali Kota Pematangsiantar berpasangan dengan Calon Wali Kota Asner Silalahi pada Pilkada pematang Siantar 2020.[3] Sebelum di lantik, calon Wali Kota Asner Silalahi meninggal dunia.[5][6] Ia terpilih dan sebagai pelaksana tugas dan dilantik ketika pada habisnya jabatan Walkota Hefriansyah Noor beberapa bulan dari awal tahun 2021.
Referensi
- ^ Agency, ANTARA News. "Pilkada Pematangsiantar calon tunggal, pasangan Asner - Susanti - ANTARA News Sumatera Utara". Antara News. Diakses tanggal 2021-02-16.
- ^ "Rekapitulasi Suara, Pasangan Asner-Susanti Jadi Pemenang Pilkada Siantar 2020". Tribun Medan. Diakses tanggal 2021-02-16.
- ^ developer, mediaindonesia com (2021-01-22). "KPU Tetapkan Alm Asner Silalahi Walikota Terpilih Pematangsiantar". mediaindonesia.com. Diakses tanggal 2021-02-16.
- ^ a b https://kpu-pematangsiantarkota.go.id/wp-content/uploads/2020/09/dr-SUSANTI-DEWAYANI-Sp-A.pdf
- ^ Liputan6.com (2021-01-13). "Kabar Duka, Wali Kota Pematang Siantar Terpilih Asner Silalahi Meninggal Dunia". liputan6.com. Diakses tanggal 2021-02-16.
- ^ "Calon Tunggal Pilkada Pematang Siantar Asner Silalahi Meninggal". Kompas.id (dalam bahasa Inggris). 2021-01-14. Diakses tanggal 2021-02-16.