Templat:Infobox artis indonesia Sri Wahyuningsih (lahir 5 Desember 1961) adalah pelawak dan aktris Indonesia. Pelawak yang lebih dikenal dengan nama Cici Tegal ini pertama dikenal luas dengan bermain bersama Bagito dalam acara lawak.

Filmografi

Film

Tahun Judul Peran Keterangan
2008 Doa yang Mengancam Pemilik kontrakan
2009 Ketika Cinta Bertasbih 2 Istri Mahbub
Perempuan Berkalung Sorban Nyai Syarifah
2010 Menebus Impian Bu Madrim
Ratu Kostmopolitan
2012 Sule, Ay Need You Bu Lemu
Cinta Suci Zahrana Bu Karsih
2013 Bangun Lagi Dong Lupus Emak Boim
2015 Hijab Pelanggan 2
2018 Generasi Micin Ibunda Dimas
2019 Sabyan: Menjemput Mimpi Ibunda Nissa
2020 Mekah I'm Coming

Televisi

Sinetron

FTV

Penghargaan

Tahun Judul Kategori Hasil
Festival Film Indonesia 2011 Pahlawan Terlupakan Piala Vidia untuk Pemeran Pendukung Wanita FTV Terbaik Nominasi

Pranala luar