Catatan: "Peninjau" Wikipedia secara definisi berbeda dari "penyunting" Wikipedia. Para "penyunting Wikipedia" (atau sering disebut sebagai "pengguna Wikipedia" atau "Wikipediawan") adalah semua orang yang menyunting di Wikipedia, baik pengguna aktif maupun yang sudah tidak aktif lagi. Sedangkan "Peninjau Wikipedia" adalah sekelompok penyunting yang telah dipercaya yang suntingannya tidak perlu diperiksa lagi oleh pengurus dan dapat membantu tugas pengurus memeriksa suntingan Wikipediawan yang lain. Status sebagai penyunting selamanya tidak dapat dicabut, kecuali semua kontribusi Anda dihapus oleh pengurus, sementara status sebagai Peninjau dapat diberikan dan dicabut kembali oleh birokrat apabila tidak digunakan dengan baik.

Untuk berkontribusi di Wikipedia (memulai artikel atau menyunting artikel yang sudah ada), Anda tidak perlu mengajukan hak untuk menjadi seorang Peninjau, artikel yang Anda buat sudah dapat langsung tertampil di Wikipedia. Namun apabila Anda sudah cukup banyak berkontribusi di Wikipedia, pertimbangkan untuk meminta status kelompok Peninjau sehingga Anda dapat meringankan tugas pengurus dan Peninjau yang lain.

Gunakan halaman ini untuk mengajukan permintaan hak Peninjau.

Wikipediawan yang mendaftar di bawah ini diharapkan sudah membaca persyaratan yang tertera di Status Peninjau.

  • Apabila pemohon belum memenuhi syarat keaktifan surel pengguna dan/atau jumlah bita laman pengguna, pemohon diberikan waktu 1x24 jam untuk melengkapinya, dan kemudian pengurus dapat memberikan keputusan.
  • Apabila pemohon belum memenuhi syarat lama bergabung, jumlah suntingan, jumlah ruang nama, dan/atau riwayat pemblokiran, pemohon boleh mengajukan permohonan baru dalam waktu 3 (tiga) hari setelah permohonan pertamanya ditutup.
  • Apabila pemohon belum memenuhi syarat menangani vandalisme dan/atau keterampilan menulis dalam bahasa Indonesia, pemohon boleh mengajukan permohonan baru dalam waktu 14 (empat belas) hari setelah permohonan pertamanya ditutup.

Permohonan yang belum disetujui, dapat diarsipkan dua pekan setelah penutupan.


JassenMarang17 (6 April 2021)

Status:     Tidak dilanjutkan

JassenMarang17 (kontrib.catatanpemblokiranstatusubah hak pengguna) mengajukan permohonan status sebagai editor.

  • Lama bergabung: 163 hari(log registrasi) (minimal 60 hari pada waktu status diberikan atau saat permohonan diajukan)

  Terpenuhi

  • Jumlah suntingan: 1.828 (kontribusi) (minimal 150 suntingan selama 3 bulan terakhir)

  Terpenuhi

  • Jumlah ruang nama: 7 (edit count) (minimal telah berkontribusi di 5 ruang nama yang berbeda selama 3 bulan terakhir)

  Terpenuhi

  Belum terpenuhi - Pengguna ini tidak memberikan suatu alamat surel yang valid.

  • Besar (bita) halaman pengguna: ya (halaman pengguna) (harus memiliki halaman pengguna minimal sebesar 100 bita)

  Terpenuhi

  • Riwayat pemblokiran: tidak (log pemblokiran) (harus tidak pernah diblokir selama 6 bulan terakhir atas alasan vandalisme)

  Terpenuhi


Pemohon: JassenMarang17 (bicara) 6 April 2021 12.49 (UTC)[balas]


  Catatan editor: Permohonan saya tutup karena berdasarkan pemeriksaan, terdapat 1 persyaratan yang belum terpenuhi. Silakan sdr. JassenMarang17 untuk mengaktifkan surat elektronik di Preferensi terlebih dahulu. Permohonan dapat dilakukan kembali dua pekan mendatang. Terima kasih. Adhiwangsa ❯❯❯ Ngobrol 12 April 2021 05.44 (UTC)[balas]

HaidirAndiNovianto (7 April 2021)

Status:     Tidak dilanjutkan

HaidirAndiNovianto (kontrib.catatanpemblokiranstatusubah hak pengguna) mengajukan permohonan status sebagai editor.

  • Lama bergabung: (log registrasi) (minimal 60 hari pada waktu status diberikan atau saat permohonan diajukan)

  Terpenuhi

  • Jumlah suntingan: (kontribusi) (minimal 150 suntingan selama 3 bulan terakhir)

  Belum terpenuhi

  • Jumlah ruang nama: (edit count) (minimal telah berkontribusi di 5 ruang nama yang berbeda selama 3 bulan terakhir)

  Belum terpenuhi

  Terpenuhi

  • Besar (bita) halaman pengguna: (halaman pengguna) (harus memiliki halaman pengguna minimal sebesar 100 bita)

  Terpenuhi

  • Riwayat pemblokiran: (log pemblokiran) (harus tidak pernah diblokir selama 6 bulan terakhir atas alasan vandalisme)

  Terpenuhi
Pemohon: HaidirAndiNovianto (bicara) 7 April 2021 12.56 (UTC)[balas]


  Catatan pengurus: Permohonan saya tutup karena berdasarkan pemeriksaan, terdapat 2 persyaratan yang belum terpenuhi. Tingkatkan kontribusi Anda! – S264 [badhé ngobrol?] 7 April 2021 13.36 (UTC)[balas]

Jeromi Mikhael (11 April 2021)

Status:     Tidak dilanjutkan

Jeromi Mikhael (kontrib.catatanpemblokiranstatusubah hak pengguna) mengajukan permohonan status sebagai editor.

  • Lama bergabung: (log registrasi) (minimal 60 hari pada waktu status diberikan atau saat permohonan diajukan)

  Terpenuhi

  • Jumlah suntingan: (kontribusi) (minimal 150 suntingan selama 3 bulan terakhir)

  Belum Terpenuhi - 74 suntingan

  • Jumlah ruang nama: (edit count) (minimal telah berkontribusi di 5 ruang nama yang berbeda selama 3 bulan terakhir)

  Terpenuhi

  Terpenuhi

  • Besar (bita) halaman pengguna: (halaman pengguna) (harus memiliki halaman pengguna minimal sebesar 100 bita)

  Terpenuhi

  • Riwayat pemblokiran: (log pemblokiran) (harus tidak pernah diblokir selama 6 bulan terakhir atas alasan vandalisme)

  Terpenuhi


Pemohon: Jeromi Mikhael (bicara) 11 April 2021 06.22 (UTC)[balas]


  Catatan editor: Per pemeriksaan, terdapat satu persyaratan yang belum terpenuhi. Silakan tingkatkan kontribusi Anda di Wikipedia Bahasa Indonesia. Terima kasih. Adhiwangsa ❯❯❯ Ngobrol 13 April 2021 02.20 (UTC)[balas]

@Adhiwangsa: Tunggu sebentar. Saya sebelumnya editor namun melepasnya atas kehendak sendiri. Apakah bisa diberikan dispensasi untuk pemberiannya? Saya sedang mengurus dua AP dan penerjemahan dan agak sulit bagi saya untuk melakukannya tanpa hak editor. Mohon pertimbangannya. Terimakasih. --Jeromi Mikhael (bicara) 13 April 2021 09.38 (UTC)[balas]
@Jeromi Mikhael: Untuk itu, mungkin lebih baik saya mengundang salah satu pengurus untuk berdiskusi disini mengenai pemberian hak editor. Tag: @David Wadie Fisher-Freberg:, mohon pendapatnya. Terima kasih. Adhiwangsa ❯❯❯ Ngobrol 13 April 2021 09.59 (UTC)[balas]
@Jeromi Mikhael: Akun Jeromi Mikhael Asido Sagala masih berstatus editor. Anda tidak ingin menggunakan akun itu saja? dwf² 13 April 2021 10.25 (UTC)[balas]
@David Wadie Fisher-Freberg: Akun yang itu saya parkirkan. Lihat [1]
@Jeromi Mikhael: Halo, mohon maaf sebelumnya, status editor tersebut tidak dapat dialihkan dari akun lama Anda. Karena sepemahaman saya, status editor ataupun status-status lainnya hanya berlaku dan diberikan untuk satu akun dan tidak dapat dialihkan ke akun lain walaupun itu akun kedua milik diri sendiri. Jadi dengan berat hati, status editor untuk akun Anda yang baru ini belum bisa diberikan. Terima kasih. Aviel Dase (Kirim Pesan) 15 April 2021 18.59 (WITA)

  Ditolak Silakan penuhi persyaratan di akun ini untuk meminta status editor. dwf² 15 April 2021 14.26 (UTC)[balas]

AlfinIjaPratama (11 April 2021)

Status:     Selesai

AlfinIjaPratama (kontrib.catatanpemblokiranstatusubah hak pengguna) mengajukan permohonan status sebagai editor.

  • Lama bergabung: (log registrasi) (minimal 60 hari pada waktu status diberikan atau saat permohonan diajukan)

  Terpenuhi

  • Jumlah suntingan: (kontribusi) (minimal 150 suntingan selama 3 bulan terakhir)

  Terpenuhi

  • Jumlah ruang nama: (edit count) (minimal telah berkontribusi di 5 ruang nama yang berbeda selama 3 bulan terakhir)

  Terpenuhi

  Terpenuhi

  • Besar (bita) halaman pengguna: (halaman pengguna) (harus memiliki halaman pengguna minimal sebesar 100 bita)

  Terpenuhi

  • Riwayat pemblokiran: (log pemblokiran) (harus tidak pernah diblokir selama 6 bulan terakhir atas alasan vandalisme)

  Terpenuhi


Pemohon: AlfinIjaPratama (bicara) 11 April 2021 16.24 (UTC)[balas]


  Catatan editor: Semua persyaratan terpenuhi. Silakan pengguna lain memberi tanggapan. Terima kasih. Adhiwangsa ❯❯❯ Ngobrol 13 April 2021 02.28 (UTC)[balas]

  OK Sudah diangkat. dwf² 19 April 2021 21.32 (UTC)[balas]

Danang Efendi (14 April 2021)

Status:     Tidak dilanjutkan

Danang Efendi (kontrib.catatanpemblokiranstatusubah hak pengguna) mengajukan permohonan status sebagai editor.

  • Lama bergabung: 2 bulan (log registrasi) (minimal 60 hari pada waktu status diberikan atau saat permohonan diajukan)

  Terpenuhi Pengguna ybs membuat akun pada tanggal 3 Februari 2021 (2 bulan 12 hari atau 71 hari yang lalu)

  • Jumlah suntingan: (kontribusi) (minimal 150 suntingan selama 3 bulan terakhir)

  Terpenuhi Terdapat sekitar 364 suntingan

  • Jumlah ruang nama: (edit count) (minimal telah berkontribusi di 5 ruang nama yang berbeda selama 3 bulan terakhir)

  Terpenuhi Terdapat 5 ruang nama

  Tidak Terpenuhi Pengguna ybs belum mengaktifkan surel pengguna

  • Besar (bita) halaman pengguna: (halaman pengguna) (harus memiliki halaman pengguna minimal sebesar 100 bita)

  Terpenuhi Halaman pengguna ybs sebesar 5.394 bita

  • Riwayat pemblokiran: (log pemblokiran) (harus tidak pernah diblokir selama 6 bulan terakhir atas alasan vandalisme)

  Terpenuhi Pengguna ybs belum pernah diblokir


Pemohon: Danang Efendi (bicara) 14 April 2021 03.40 (UTC)[balas]


  Catatan editor: Danang Efendi: Mohon maaf status belum dapat diberikan, mohon aktifkan surel pengguna Anda terlebih dahulu di halaman Preferensi. Permohonan status editor dapat diajukan kembali di halaman ini 2 pekan mendatang sejak ditutupnya permohonan ini. Terima kasih, salam. Aviel Dase (Kirim Pesan) 15 April 2021 19.29 (WITA)

Cluivton Sgr (16 April 2021)

Status:     Masih diproses

Cluivton Sgr (kontrib.catatanpemblokiranstatusubah hak pengguna) mengajukan permohonan status sebagai editor.

  • Lama bergabung: (log registrasi) (minimal 60 hari pada waktu status diberikan atau saat permohonan diajukan)

  Terpenuhi Akun dibuat pada tanggal 13 September 2020 (7 bulan yang lalu).

  • Jumlah suntingan: (kontribusi) (minimal 150 suntingan selama 3 bulan terakhir)

  Terpenuhi Sekitar 270 suntingan selama 3 bulan terakhir.

  • Jumlah ruang nama: (edit count) (minimal telah berkontribusi di 5 ruang nama yang berbeda selama 3 bulan terakhir)

  Terpenuhi Terdapat 7 ruang nama.

  Terpenuhi Pengguna lain dapat mengirim surel kepada pengguna ybs.

  • Besar (bita) halaman pengguna: (halaman pengguna) (harus memiliki halaman pengguna minimal sebesar 100 bita)

  Terpenuhi Halaman pengguna sebesar 888 halaman.

  • Riwayat pemblokiran: (log pemblokiran) (harus tidak pernah diblokir selama 6 bulan terakhir atas alasan vandalisme)

  Terpenuhi Pengguna ybs belum pernah diblokir.


Pemohon: CluivtonSGR (bicara) 16 April 2021 04.27 (UTC)[balas]


Catatan : Cluivton Sgr Sudah Dua Pekan Yang Lalu Saya Sudah Ditunggu. Beberapa Bulan yang Lalu. Kemudian Saya Sudah Ada Preferensi Melalui Email @[email protected]

  Catatan editor: Pengguna ybs telah memenuhi semua persyaratan yang ada, jika ada pengguna lain yang ingin menyanggah atau berkomentar dipersilakan untuk berdiskusi di permohonan ini. Jika tidak ada, pengurus WBI dipersilakan untuk melanjutkan ke tahap selanjutnya. Terima kasih, salam. Aviel Dase (Kirim Pesan) 16 April 2021 18.17 (WITA)

JassenMarang17 (19 April 2021)

Status:     Masih diproses

JassenMarang17 (kontrib.catatanpemblokiranstatusubah hak pengguna) mengajukan permohonan status sebagai editor.

  • Lama bergabung: 163 hari (log registrasi) (minimal 60 hari pada waktu status diberikan atau saat permohonan diajukan)
  • Jumlah suntingan: 2.285 (kontribusi) (minimal 150 suntingan selama 3 bulan terakhir)
  • Jumlah ruang nama: 7 (edit count) (minimal telah berkontribusi di 5 ruang nama yang berbeda selama 3 bulan terakhir)
  • Besar (bita) halaman pengguna: ya JassenMarang17 (halaman pengguna) (harus memiliki halaman pengguna minimal sebesar 100 bita)
  • Riwayat pemblokiran: tidak pernah diblokir (log pemblokiran) (harus tidak pernah diblokir selama 6 bulan terakhir atas alasan vandalisme)


Pemohon: JassenMarang17 (bicara) 19 April 2021 10.31 (UTC)[balas]


Sipaw3310 (22 April 2021)

Status:     Masih diproses

Sipaw3310 (kontrib.catatanpemblokiranstatusubah hak pengguna) mengajukan permohonan status sebagai editor.

  • Lama bergabung: (log registrasi) (minimal 60 hari pada waktu status diberikan atau saat permohonan diajukan)
  • Jumlah suntingan: (kontribusi) (minimal 150 suntingan selama 3 bulan terakhir)
  • Jumlah ruang nama: (edit count) (minimal telah berkontribusi di 5 ruang nama yang berbeda selama 3 bulan terakhir)
  • Besar (bita) halaman pengguna: (halaman pengguna) (harus memiliki halaman pengguna minimal sebesar 100 bita)
  • Riwayat pemblokiran: (log pemblokiran) (harus tidak pernah diblokir selama 6 bulan terakhir atas alasan vandalisme)


Pemohon: Sipaw3310 (bicara) 22 April 2021 03.56 (UTC)[balas]