Irresistible (lagu Fall Out Boy)

Revisi sejak 12 Juli 2021 05.06 oleh HsfBot (bicara | kontrib) (Bot: +{{Authority control}})

"Irresistible" adalah lagu yang ditulis dan direkam oleh band Rock asal Amerika Serikat, Fall Out Boy. Lagu ini tersedia dari album studio keenam mereka, American Beauty/American Psycho (2015). Awalnya lagu ini dirilis sebagai single promosi kedua dari album pada 5 Januari 2015. Debut awal di Billboard Hot 100 mencapai posisi 77 dan 70 di Inggris. Pada Februari 2015, lagu ini dirilis sebagai single ketiga di Inggris dan musik videonya dirilis pada 19 Februari 2015.[3]

"Irresistible"
Sampul orisinal
Singel oleh Fall Out Boy
dari album American Beauty/American Psycho
Dirilis
  • 19 Februari 2015 (versi orisinal)
  • 16 Oktober 2015 (remix featuring Demi Lovato)
FormatUnduhan digital
Direkam2014
Genre
Durasi3:26
Label
Pencipta
Produser
  • Butch Walker
  • Jake Sinclair
Kronologi singel Fall Out Boy
"Uma Thurman"
(2015)
"Irresistible"
(2015)
"Ghostbusters (I'm Not Afraid)"
(2016)
Video musik
"Irresistible" di YouTube
Singel remix
Sampul remix
Sampul remix
Kronologi singel Demi Lovato
"Confident"
(2015)
"Irresistible"
(2015)
"Stone Cold"
(2016)
Video musik
"Irresistible ft. Demi Lovato" di YouTube

Versi Remix dari lagu ini berduet bersama Demi Lovato dirilis pada 16 Oktober 2015. Mencapai posisi 48 di Billboard Hot 100.

Daftar lagu

  • Digital download[4]
  1. "Irresistible" – 3:26
  • Remix single[5]
  1. "Irresistible" (featuring Demi Lovato) – 3:25

Tangga Lagu

Mingguan

Tangga Lagu (2015–16) Posisi
Australia (ARIA)[6] 104
Kanada (Canadian Hot 100)[7] 82
Israel (Media Forest TV Airplay)[8] 2
Slowakia (Singles Digitál Top 100)[9] 94
UK Singles (Official Charts Company)[10] 70
UK Rock and Metal (Official Charts Company)[11] 1
US Billboard Hot 100[12] 48
US Adult Top 40 (Billboard)[13] 20
US Hot Rock & Alternative Songs (Billboard)[14] 4
US Mainstream Top 40 (Billboard)[15] 23

Akhir Tahun

Tangga Lagu (2015) Posisi
A.S. Billboard Hot Rock Songs[16] 25

Sertifikat

Negara Sertifikat Penjualan
Amerika Serikat (RIAA) Platinum 1.000.000
Inggris (BPI) Silver 200.000

Referensi

  1. ^ Fall Out Boy Share New Track “Irresistible” evigshed.com. Retrieved February 13, 2015.
  2. ^ Fall Out Boy Debuts New ‘Irresistible’ Pop Punk Anthem: Listen KROQ. Retrieved February 13, 2015.
  3. ^ I didn't come for a fight but I'll fight till the Diarsipkan 2015-02-20 di Wayback Machine. falloutboy.com. Retrieved February 20, 2015.
  4. ^ "Fall Out Boy - Irresistible". Discogs. Diakses tanggal 12 December 2014. 
  5. ^ "Irresistible (feat. Demi Lovato) - Irresistible". iTunes. Diakses tanggal 12 December 2014. 
  6. ^ "australian-charts.com - ARIA Chartifacts 5-January-2015". Hung Medien. Diakses tanggal January 18, 2015. 
  7. ^ "Fall Out Boy Chart History (Canadian Hot 100)". Billboard. Diakses tanggal January 23, 2015.
  8. ^ "מדיה פורסט - לדעת שאתה באוויר". Mediaforest.biz. January 17, 2016. Diarsipkan dari versi asli tanggal March 16, 2017. Diakses tanggal February 20, 2018. 
  9. ^ "ČNS IFPI" (in Slovak). Hitparáda – Singles Digital Top 100 Oficiálna. IFPI Republik Ceko. Catatan: Pilih SINGLES DIGITAL - TOP 100 dan masukkan 20161 dalam pencarian.
  10. ^ Official Charts Company - Fall Out Boy Official Charts Company. Retrieved January 13, 2014.
  11. ^ "Official Rock & Metal Singles Chart Top 40". Official Charts Company. Diakses tanggal January 13, 2015.
  12. ^ "Fall Out Boy Chart History (Hot 100)". Billboard. Diakses tanggal January 23, 2016.
  13. ^ "Fall Out Boy Chart History (Adult Pop Songs)". Billboard. Diakses tanggal February 9, 2016.
  14. ^ "Fall Out Boy Chart History (Hot Rock & Alternative Songs)". Billboard. Diakses tanggal November 7, 2015.
  15. ^ "Fall Out Boy Chart History (Pop Songs)". Billboard. Diakses tanggal January 2, 2016.
  16. ^ "Hot Rock Songs : Dec 31, 2015 | Billboard Chart Archive". Billboard. billboard.com. Diakses tanggal January 3, 2016. 

Pranala luar