Magdalena Andersson
Perdana Menteri Swedia dari 2021 sampai 2022
Artikel ini berisi tentang seorang tokoh yang terkait dengan suatu peristiwa terkini. Informasi dapat berubah dengan cepat sewaktu-waktu seiringan dengan jalannya peristiwa tersebut, dan laporan berita awal mungkin saja tidak tepercaya. Pembaruan terakhir pada artikel ini tidak merefleksikan informasi terkini. (November 2021) |
Eva Magdalena Andersson (kelahiran 23 Januari 1967) adalah seorang ekonom Swedia yang menjadi Menteri Keuangan dalam Pemerintahan Swedia sejak 2014. Sebagai anggota Partai Demokratik Sosial Swedia, ia menjadi pembicara kebijakan ekonomi partai tersebut sejak Februari 2012.
Magdalena Andersson | |
---|---|
Menteri Keuangan | |
Mulai menjabat 3 Oktober 2014 | |
Penguasa monarki | Carl XVI Gustaf |
Perdana Menteri | Stefan Löfven |
Pengganti Petahana | |
Informasi pribadi | |
Lahir | Eva Magdalena Andersson 23 Januari 1967 Uppsala, Swedia |
Partai politik | Demokrat Sosial |
Almamater | Sekolah Ekonomi Stockholm |
Penghargaan
| |
Sunting kotak info • L • B |
Andersson menempuh pendidikan di Sekolah Ekonomi Stockholm
Ia menikah dengan Richard Friberg, seorang profesor dalam bidang ekonomi, dengannya ia memiliki dua anak.
Pada Oktober 2021, ia diangkat sebagai Sekretaris Pertama Partai Pekerja Sosial Demokrat Swedia, menjadikannya wanita kedua yang memimpin partai, dan mungkin wanita pertama yang menjadi Perdana Menteri Swedia setelah pengunduran diri Stefan Löfven.
Referensi
- Dagens Nyheter, 5 April 2012, halaman 21
- CV - Magdalena Andersson at the Swedish Social Democratic Party Diarsipkan 2013-08-28 di Wayback Machine., läst 2013-11-24