Kereta api Kutojaya Selatan

layanan kereta api di Indonesia
Revisi sejak 29 Januari 2022 14.03 oleh Pramatjo (bicara | kontrib)

Kereta api Kutojaya Selatan merupakan layanan kereta api penumpang kelas ekonomi (reguler) yang dioperasikan oleh PT Kereta Api Indonesia (Persero) untuk melayani lintas KutoarjoKiaracondong dan sebaliknya.

Kereta api Kutojaya Selatan
KA KUTOJAYA SELATAN
Kutoarjo - Kiaracondong (PP)
Kereta api Kutojaya Selatan traksi ganda sedang berhenti di Stasiun Cipeundeuy tahun 2008
Informasi umum
Jenis layananKereta api antarkota
StatusBeroperasi
Daerah operasiDaerah Operasi V Purwokerto
PendahuluSawunggalih Ekonomi
Operator saat iniPT Kereta Api Indonesia
Lintas pelayanan
Stasiun awalKutoarjo
Jumlah pemberhentianLihatlah di bawah.
Stasiun akhirKiaracondong
Jarak tempuh384 km
Waktu tempuh reratarata-rata 7,5 jam
Frekuensi perjalananSatu kali pergi pulang sehari
Jenis relRel berat
Pelayanan penumpang
KelasEkonomi
Pengaturan tempat duduk106 tempat duduk disusun 3-2
kursi saling berhadapan dan tidak bisa direbahkan
Fasilitas restorasiAda
Fasilitas lainToilet, rem darurat, penyejuk udara
Teknis sarana dan prasarana
Lebar sepur1.067 mm
Kecepatan operasional60 s.d. 90 km/jam
Pemilik jalurDitjen KA, Kemenhub RI
Nomor pada jadwal311–312
7039–7040 (tambahan)

Tarif kereta api ini berkisar antara Rp58.000,00–Rp62.000,00 tergantung pada jarak tempuh penumpang.[1]

Data teknis

Nomor urut Lokomotif CC201 atau CC203 1 2 3 Kereta makan-pembangkit (KMP3) 4 5 6 7
Keterangan Kereta penumpang kelas ekonomi (K3) Kereta penumpang kelas ekonomi (K3)
Depo Kereta Kutoarjo (KTA)
Catatan :
  • Susunan rangkaian kereta dapat berubah sewaktu-waktu.

Jadwal perjalanan

Berikut ini adalah jadwal perjalanan kereta api Kutojaya Selatan per 24 September 2021 (Gapeka 2021)

PLB 311A Kutojaya Selatan
(Kutoarjo – Kiaracondong)
KA 312 Kutojaya Selatan
(Kiaracondong – Kutoarjo)
Stasiun Tiba Berangkat Stasiun Tiba Berangkat
Kutoarjo - 09.45 Kiaracondong - 22.05
Kutowinangun 10.04 10.07 Nagreg 22.39 22.48
Kebumen 10.18 10.32 Cipeundeuy 23.52 00.04
Karanganyar 10.45 10.47 Tasikmalaya 00.49 00.53
Gombong 10.56 10.58 Banjar 01.34 01.39
Sumpiuh 11.14 11.16 Langen 01.49 01.55
Kroya 11.30 11.37 Sidareja 02.18 02.20
Maos 11.50 11.55 Gandrungmangun 02.28 02.36
Jeruklegi 12.12 12.26 Jeruklegi 02.56 03.05
Gandrungmangun 12.48 12.50 Maos 03.18 03.20
Sidareja 12.58 13.00 Sikampuh 03.27 03.33
Banjar 13.30 13.35 Kroya 03.42 03.56
Karangpucung 13.43 13.50 Sumpiuh 04.11 04.13
Bojong 14.00 14.20 Gombong 04.29 04.31
Tasikmalaya 15.04 15.07 Karanganyar 04.41 04.43
Cipeundeuy 15.55 16.05 Kebumen 04.56 05.06
Kiaracondong 17.36 - Kutowinangun 05.17 05.19
Kutoarjo 05.38 -

Referensi

  1. ^ "PT Kereta Api Indonesia - Reservasi Tiket". booking.kai.id. Diakses tanggal 2020-02-15. 

Pranala luar