Udin Sedunia
Pelawak asal Indonesia
Sualudin (lahir 31 Agustus 1981) atau lebih di kenal sebagai Udin Sedunia adalah aktor, pelawak, dan penyanyi Indonesia. Ia dikenal luas pertama kali melalui, video musik dengan judul "Udin Sedunia" yang diunggah melalui Youtube dan membuat, ia dikenal luas masyarakat.
Udin Sedunia | |
---|---|
Lahir | Zainudin 31 Agustus 1981 Lombok, Nusa Tenggara Barat Indonesia |
Pekerjaan | Aktor Penyanyi Pelawak MC |
Tahun aktif | 2011- Sekarang |
Dikenal atas | Youtube Lagu Udin Sedunia |
Kehidupan Awal
Udin sebelumnya berprofesi sebagai penyiar radio dan pencipta lagu daerah sasak (Lombok), berkat kepiawaianya dalam menciptakan lagu ini pula yang mengantarkan namanya di kenal luas masyarakat Indonesia, berawal saat salah seorang temannya mengunggah aksinya lucunya menyanyikan lagu udin sedunia di youtube.
Acara varietas
- Inbox (Host)
Sinematografi
Film
- Udin Cari Alamat Palsu (2012)
Sinetron
- Calon Bini Sebagai Udin.
- Kisah Rama Shinta Sebagai Gati.