Irjen. Pol. Drs. Mulyatno, S.H., M.M. (lahir di Dukuh Pete, Kuta, Belik, Pemalang, Jawa Tengah, Oktober 1964) adalah seorang perwira tinggi Polri yang sejak 31 Oktober 2021 menjabat sebagai Kepala Kepolisian Daerah Sulawesi Utara.[1]

Mulyatno
Kepala Kepolisian Daerah Sulawesi Utara
Mulai menjabat
31 Oktober 2021
Sebelum
Pendahulu
Nana Sujana
Pengganti
Petahana
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir0 Oktober 1964 (umur 59)
IndonesiaDukuh Pete, Kuta, Belik, Pemalang, Jawa Tengah
Suami/istriJamilah (Mila Mulyatno)
Anakdr. Fitria Shirley Melinda Mulyatno, Rocky Adams Mulyatno, Saoki Adams Mulyatno
Kerabat
Alma materAkademi Kepolisian (1988)
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang Kepolisian Daerah Sulawesi Utara
Masa dinas1988—sekarang
Pangkat Inspektur Jenderal Polisi
SatuanPendidikan Polri
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Mulyatno, lulusan Akpol 1988 ini berpengalaman dalam bidang Pendidikan Polri. Jabatan terakhir jenderal bintang dua ini adalah Widyaiswara Kepolisian Utama Tk. I Sespim Lemdiklat Polri.

Riwayat Jabatan

  • Kapolres Aceh Utara (2006)
  • Wakapolres Metro Jakarta Selatan
  • Pati SSDM Polri (Penugasan Pada Lemhannas RI)
  • Analis Kebijakan Utama Bidang Sabhara Baharkam Polri[2] (2019)
  • Dirprog Sarjana STIK Lemdiklat Polri[3] (2019)
  • Kasespimmen Sespim Lemdiklat Polri
  • Widyaiswara Kepolisian Utama Tk. I Sespim Lemdiklat Polri (2021)
  • Kapolda Sulawesi Utara (2021)

Referensi

Jabatan kepolisian
Didahului oleh:
Irjen. Pol. Nana Sujana
Kepala Kepolisian Daerah Sulawesi Utara
2021—sekarang
Petahana