12 Cerita Glen Anggara (film)

film Indonesia tahun 2022 oleh Fajar Bustomi

{{Infobox film | name = 12 Cerita Glen Anggara | image = | alt = | caption = | film name = | director = Fajar Bustomi

| producer =

12 Cerita Glen Anggara adalah film Indonesia produksi Falcon Pictures dan Starvision Plus yang disutradarai oleh Fajar Bustomi. Film ini merupakan adaptasi dari novel berjudul sama karya Luluk HF. Seperti novelnya, film ini juga merupakan sempalan dari film Mariposa yang dirilis pada tahun 2020.

Sinopsis

Film ini mengisahkan tentang Glen Anggara yang berasal dari keluarga kaya raya, tetapi memiliki kepintaran di bawah rata-rata. Glen menyukai kebebasan dan hanya melakukan semua hal yang membuatnya bahagia.

Pada suatu hari, Glen bertemu dengan seorang perempuan bernama Shena Rose Hunagadi (Prilly Latuconsina), yang meminta Glen untuk menjadi pacarnya. Glen langsung menolak dan menganggap bahwa Shena merupakan orang aneh dan gila.

Di pertemuan kedua mereka, Glen secara tidak sengaja menemukan secarik kertas milik Shena, yang bertuliskan dua belas keinginannya sebelum senja terbenam

Pemeran

Referensi

Pranala luar