Syarif Hadler (lahir 18 September 1957) adalah Wakil Wali Kota Ambon 2 periode yakni 2001—2006 dan 2017—2022.[1] Ia menjabat mendampingi Wali Kota Marcus Jacob Papilaja dan Richard Louhenapessy.

Syarif Hadler
Wakil Wali Kota Ambon ke-1 dan ke-4
Mulai menjabat
22 Mei 2017
PresidenJoko Widodo
Gubernur
Wali KotaRichard Louhenapessy
Sebelum
Pendahulu
Syarif Latuconsina
Pengganti
Petahana
Sebelum
Masa jabatan
2001–2006
Presiden
Gubernur
Wali KotaMarcus Jacob Papilaja
Pengganti
Olivia Latuconsina
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir18 September 1957 (umur 67)
Indonesia Patani, Halmahera Tengah, Maluku Utara
Kebangsaan Indonesia
Partai politikPPP
Suami/istriIffah Karlina Syarif
Anak3
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Pendidikan

  • Sekolah Dasar Negeri Patani (1969)
  • SMEP Negeri Patani (1971)
  • SMEA Negeri Patani (1975)[2]

Pengalaman Organisasi

  • Pengurus PII Cabang Ambon, 1975-1976
  • Pengurus PMII Cabang Ambon, 1976-1978
  • Wakil Ketua GP. ANSHOR Wilayah Maluku, 1978-1881
  • Ketua Bidang Pengkaderan HMI Cabang Ambon, 1980
  • Wakil Ketua Bagian PMD DPD KNPI Kota Ambon, 1980-1983
  • Wakil Bendahara DPD KNPI Kota Ambon, 1983-1986
  • Ketua GP. ANSHOR Wilayah Maluku, 1983-1987
  • Pengurus NU Kota Ambon
  • Pengurus PW. NU Provinsi Maluku
  • Ketua DPC PPP Kota Ambon, 2003-2008
  • Ketua DPW PPP Provinsi Maluku, 2014 – Sekarang[2]

Pengalaman Pekerjaan

Referensi