Kategori:Tokoh dari Tangerang
Kategori ini memuat tokoh-tokoh dari Kota Tangerang dan Kabupaten Tangerang.
Ade Yunus adalah seorang Aktivis Kemanusiaan dan Penggiat Lingkungan Hidup, Merupakan Ketua Banksasuci Foundation dan Ketua Jaringan Nurani Rakyat ( Janur ).
Ade Yunus tercatat sebagai Warga Kelurahan Uwung Jaya Kecamatan Cibodas Kota Tangerang, Pernah Sekolah di MI Daarul Hikmah Cimone, Mts Daarul Hikmah Cimone, MAN 1 Kota Tangerang Kuliah di STAI Baabunnajah dan Universitas Muhammadiyah Jakarta
Aktivitasnya dalam Pelestarian Lingkungan Hidup sudah dimulai sejak Kelas 2 SMA saat menjadi Ketua OSIS MAN 1 Tangerang mendirikan Kelompok Siswa Pencinta Alam KSPA KHATULISTIWA kemudian turut serta mendirikan Yayasan Peduli Lingkungan Hidup ( YAPELH )
Ade Yunus kini dikenal sebagai Aktivis Pelestari Sungai dengan menyelenggarakan Program Pelestarian Sungai seperti, Pemasangan WasteTrap ( alat jegat Sampah ), Bank Sampah, Penghijauan di Bantaran Sungai, serta Intens selenggarakan Edukasi Komunikasi Perubahan Perilaku Kepada Masyarakat.
Selain Sungai Cisadane, Ade Yunus juga terlibat Aktif dalam pelestarian Sungai Cirarab, Sungai Ciujung, Kali Sabi, Kali Ledug dan Terakhir di Sungai/Kali Tahang di Kosambi Tangerang
Halaman-halaman dalam kategori "Tokoh dari Tangerang"
Kategori ini memiliki 107 halaman, dari 107.