Indira Ayu Maharani, BBus, lebih dikenal sebagai Inayma atau Inay (lahir 27 September 1997) adalah seorang Youtuber, kreator konten, Gamer, pembawa acara, selebriti internet,dan pemeran berkebangsaan Indonesia yang pernah menjadi Streamer Evos Esports, Brand Ambassador RevivalTV, Brand Ambassador ACER Predator

Inayma
LahirIndira Ayu Maharani
27 September 1997 (umur 27)
Jakarta, Indonesia
Nama lainInayma
PendidikanUniversitas Monash Australia
Pekerjaan
Tahun aktif2016–sekarang
Dikenal atasGamer
Tinggi170 cm (5 ft 7 in)
Instagram: inayma Modifica els identificadors a Wikidata

Karier

Pada tahun 2016, Inayma menjabat sebagai manajer komunitas tim RevivaL setelah lulus dari SMA. Kemudian, pada 2018, Inayma ditunjuk sebagai duta iklan EVOS Esports dan juga Luna Nera Esports—wadah untuk beberapa pemain permainan perempuan di Indonesia.

Inayma juga terjun ke dunia akting. Debutnya sebagai aktris dimulai ketika menjadi kameo dalam serial web Juara the Series pada tahun 2021.[1]

Kehidupan pribadi

Pada tahun 2014, Inayma mewakili provinsi DKI Jakarta dengan menjadi anggota paskibraka dalam upacara perayaan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia di provinsi DKI Jakarta.[2]

Filmografi

Kunci
  Menandakan karya belum dirilis

Film

Tahun Judul Peran Catatan Ref.
2022 Srimulat: Hil yang Mustahal - Babak Pertama Titiek Puspa Debut film
Pamali Pembeli rumah Kameo
TBA Sebuah Seni untuk Memahami Kekasih  

Serial web

Tahun Judul Peran Catatan Ref.
2021 Juara the Series Barista
Geng Bersama Sarah
2022 Creepy Valentine Linda Episode 1 dan 2

Referensi

Pranala luar