Édouard Luntz

Revisi sejak 25 Februari 2023 05.43 oleh Arya-Bot (bicara | kontrib) (Pranala luar: pembersihan kosmetika dasar)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Édouard Luntz (8 Agustus 1931 – 26 Februari 2009) adalah seorang sutradara asal Prancis. Ia menyutradarai sembilan film antara 1959 dan 1973. Film tahun 1966 buatannya Les coeurs verts masuk dalam Festival Film Internasional Berlin ke-16[1] dan film tahun 1970 buatannya Le dernier saut masuk dalam Festival Film Cannes 1970.[2]

Édouard Luntz
Lahir(1931-08-08)8 Agustus 1931
La Baule-Éscoublac, Prancis
Meninggal26 Februari 2009(2009-02-26) (umur 77)
Paris, Prancis
PekerjaanSutradara, penulis naskah
Tahun aktif1959–1980
IMDB: nm0526815 Allocine: 8832 Allmovie: p227328 Modifica els identificadors a Wikidata

Filmografi

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ "IMDB.com: Awards for Naked Hearts". imdb.com. Diakses tanggal 23 February 2010. 
  2. ^ "Festival de Cannes: Last Leap". festival-cannes.com. Diakses tanggal 10 April 2009. 

Pranala luar

sunting


Templat:France-film-director-stub