Metro Paris Jalur 2

jalur kereta api di Prancis

Templat:Infobox Paris Network

Sebuah kereta jalur 2 di Stalingrad

Paris Métro Jalur 2 merupakan jalur metro kedua yang dibangun di Paris, Perancis. Jalur ini dikenal pada tahun pertamanya sebagai jalur "2 Nord" (2 Utara) karena jalur ini mencakup bagian utara jalur metro sirkuler. Nama itu kemudian dicabut setelah jalur 5 mendapat nama "2 Sud" (2 Selatan) pada 1907.

Sejak 20 Desember 2006, sebuah kereta api MF 200 beroperasi di jalur ini. Kereta lainnya dengan seri yang sama akan diperkenalkan pada 2007 dan menggantikan kereta MF 67.

Sejarah

Perubahan nama stasiun

  • 15 Oktober 1907: Boulevard Barbés diganti menjadi Barbés - Rochechouart.
  • 1 Agustus 1914: Rue d'Allemagne diganti menjadi Jaurès.
  • 6 Oktober 1942: Aubervilliers diganti menjadi Aubervilliers - Boulevard de la Villette.
  • 19 Agustus 1945: Combat diganti menjadi Colonel Fabien.
  • 10 Februari 1946: Aubervilliers - Boulevard de la Villette diganti menjadi Stalingrad.
  • 1970: Étoile diganti menjadi Charles de Gaulle - Étoile.
  • 13 September 1970: Bagnolet diganti menjadi Alexandre Dumas.

Peta

 
Peta Paris Métro Jalur 2.

Pariwisata

  • Stasiun Aerial antara Barbés - Rochechouart dan Jaurès dibangun pada sebuah jembatan yang menawarkan pemandangan kota Paris.
  • Metro jalur 2 terletak di dekat beberapa tempat terkenal berikut:

Lihat pula

Pranala luar