Bahasa Mek Nalca
bagian dari rumpun bahasa Papua
Nalca adalah Bahasa Mek yang digunakan di Kabupaten Yahukimo, Papua Pegunungan, Indonesia. Beberapa alternatif nama yang digunakan adalah Hmanggona, Hmonono, Kimnyal. Kemendikbud mengklasifikasikan Nalca dengan nama Mek Nalca.[4][5]
Referensi
- ^ Nalca di Ethnologue (ed. ke-18, 2015)
- ^ Hammarström, Harald; Forkel, Robert; Haspelmath, Martin, ed. (2023). "Nalca". Glottolog 4.8. Jena, Jerman: Max Planck Institute for the Science of Human History.
- ^ "Bahasa Mek Nalca". www.ethnologue.com (dalam bahasa Inggris). SIL Ethnologue.
- ^ "Bahasa Kimyal". petabahasa.kemdikbud.go.id. Diakses tanggal 2 March 2023.
- ^ "Bahasa Mek Naica". dapobas.kemdikbud.go.id. Diakses tanggal 2 March 2023.