Ismail bin Kassim (2 Oktober 1959 – 22 Mei 2023) adalah seorang politikus Malaysia dan anggota Majelis Legislatif Negara Bagian Perlis untuk Templat:Nseat. Dari 2008 sampai 2013, ia menjadi anggota parlemen federal untuk konstituensi Templat:Pseat di Perlis.[1] Ia juga merupakan adik dari mantan Ketua Menteri Perlis, Shahidan Kassim.[2]

Yang Berhormat Dato'
Ismail Kassim
Anggota Majelis Legislatif Negara Bagian Perlis untuk Tambun Tulang
Mulai menjabat
2013
Sebelum
Pengganti
Petahana
Sebelum
Anggota Parlemen Malaysia untuk Arau, Perlis
Masa jabatan
2008–2013
Sebelum
Pendahulu
Syed Razlan Syed Putra Jamalullail
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir(1959-10-02)2 Oktober 1959
Tambun Tulang, Perlis, Federasi Malaya (sekarang Malaysia)
Meninggal22 Mei 2023(2023-05-22) (umur 63)
Rumah Sakit Selayang, Selangor, Malaysia
Partai politikUMNO (sampai 2018)
IND (sejak 2018)
HubunganShahidan Kassim (adik)
PekerjaanPolitikus
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Referensi

  1. ^ "Ismail bin Kasim, Y.B. Dato'". Parliament of Malaysia. Diakses tanggal 22 March 2010. 
  2. ^ "Ismail: Pas' confidence in Arau win mere political gimmick". New Straits Times. 28 February 2008. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-11-02. Diakses tanggal 20 December 2009.