Boselaphini

Revisi sejak 5 Juli 2023 00.44 oleh Taylorbot (bicara | kontrib) (per BPA : taksonomi, tingkat FAMILI | t=4'387 su=717 in=717 at=717 -- only 5962 edits left of totally 6'680 possible edits | edr=000-0000 ovr=010-1111 aft=000-0000)

Boselaphini adalah suku kerabat antelop yang merupakan anggota subfamili Bovinae, famili Bovidae. Saat ini, hanya dua genus yang masih lestari: Tetracerus dan Boselaphus. Fosil tertua dari anggota-anggota suku ini, seperti Eotragus, berasal dari zaman Miosen sekitar 16 hingga 18 juta tahun lalu. Fosil-fosil ini memiliki tanduk yang mirip dengan tanduk pejantan dari spesies-spesies yang masih lestari, dan terkadang tanduk tersebut juga ada pada betina.[1]

Boselaphini
Nilgai
Antelop bertanduk empat
Klasifikasi ilmiah Sunting klasifikasi ini
Domain: Eukaryota
Kerajaan: Animalia
Filum: Chordata
Kelas: Mammalia
Ordo: Artiodactyla
Famili: Bovidae
Subfamili: Bovinae
Tribus: Boselaphini
Knottnerus-Meyer, 1907
Genera

and see text.

Referensi

  1. ^ Kostopoulos, D.S. (2005). "The Bovidae (Mammalia, Artiodactyla) from the late Miocene of Akkaşdaği, Turkey" (PDF). Geodiversitas. 27 (4): 747–791. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2006-12-02.