Djoko Andoko
Milliter
Mayor Jenderal TNI Djoko Andoko, S.E., M.M. adalah seorang perwira tinggi TNI-AD yang sejak 29 Agustus 2022 menjabat sebagai Gubernur Sekolah Tinggi Intelijen Negara STIN.[1]
Djoko Andoko | |
---|---|
Gubernur Sekolah Tinggi Intelijen Negara STIN | |
Mulai menjabat 29 Agustus 2022 - Sekarang | |
Pengganti Petahana | |
Kepala Staf Komando Daerah Militer XVIII/Kasuari | |
Masa jabatan 18 November 2020 – 21 Januari 2022 | |
Informasi pribadi | |
Almamater | Akademi Militer (1989) |
Karier militer | |
Pihak | Indonesia |
Dinas/cabang | TNI Angkatan Darat |
Masa dinas | 1989—sekarang |
Pangkat | Mayor Jenderal TNI |
Satuan | Infanteri (Kopassus) |
Pertempuran/perang | |
Sunting kotak info • L • B |
Djoko, merupakan lulusan Akmil 1989 ini berasal dari kecabangan Infanteri (Kopassus). Jabatan terakhir jenderal bintang dua ini adalah Staf Ahli Bidang Pertahanan dan Keamanan BIN.[2]
Riwayat Pendidikan
- Akademi Militer (1989)
- Sarjana Ekonomi (S1)
- Magister Manajemen SDM (S2)
- Seskoad
- Sesko TNI
- Lemhannas RI
Riwayat Jabatan
- Dan Unit 1/2 Yon 12 Grup 1/Kopassus
- Dantim 2/3 Yon 12 Grup 1/Kopassus
- Dantim 2/2 Yon 11 Grup 1/Kopassus
- Dan Subtim 2/3 Den 81/Kopassus
- Dantim Free Fall Grup 5/Kopassus
- Danden 521 Grup 5/Kopassus
- Kasiops Sat 81/Kopassus
- Dansatdik Separa Pusdikpassus
- Danyon Taruna Madya Mentar Akmil
- Danyonif 300/Raider Kodam III/Siliwangi
- Aslog Danjen Kopassus
- Danpusdikpassus
- Danmen Chandradimuka Akademi TNI
- Dirdik Akademi TNI
- Kasdam XVIII/Kasuari
- Staf Ahli Bidang Pertahanan dan Keamanan BIN
- Gubernur STIN
Tanda Jasa Kehormatan
- Bintang Kartika Eka Paksi Pratama
- Bintang Yudha Dharma Nararya
- Bintang Kartika Eka Paksi Nararya
- Satyalancana Dharma Bantala
- Satyalancana Kesetiaan 32 Tahun
- Satyalancana Kesetiaan 24 Tahun
- Satyalancana Kesetiaan 16 Tahun
- Satyalancana Kesetiaan 8 Tahun
- Satyalancana G.O.M IX
- Satyalancana G.O.M VII
- Satyalancana Seroja
- Satyalancana Dharma Nusa
- Satyalancana Ksatria Yudha
- Satyalancana Dwidya Sistha
- Satyalancana Wira Karya
Referensi
Jabatan militer | ||
---|---|---|
Didahului oleh: Brigjen TNI Ferry Zein |
Kasdam XVIII/Kasuari 2020—2022 |
Diteruskan oleh: Brigjen TNI Yusuf Ragainaga |