Edward Ochab

Revisi sejak 12 Januari 2024 11.07 oleh Medelam (bicara | kontrib)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Edward Ochab (bahasa Polandia: [ˈɛdvart ˈɔxap]; 16 Agustus 1906 – 1 Mei 1989) adalah seorang politikus komunis Polandia dan pemimpin papan atas Polandia antara Maret dan Oktober 1956. Sebagai anggota Partai Komunis Polandia dari 1929, ia berulang kali ditahan karena kegiatannya di bawah pemerintahan Polandia pada waktu itu.

Edward Ochab
Sekretaris Tingkat Satu Partai Buruh Bersatu Polandia
Masa jabatan
20 Maret 1956 – 21 Oktober 1956
Perdana MenteriJózef Cyrankiewicz
KetuaAleksander Zawadzki
Ketua Dewan Negara Republik Rakyat Polandia
Masa jabatan
12 Agustus 1964 – 10 April 1968
Perdana MenteriJózef Cyrankiewicz
Sekretaris Tingkat SatuWładysław Gomułka
Informasi pribadi
Lahir(1906-08-16)16 Agustus 1906
Kraków, Galisia, Austria-Hungaria (kini Polandia)
Meninggal1 Mei 1989(1989-05-01) (umur 82)
Warsawa, Republik Rakyat Polandia
Partai politikPartai Komunis Polandia (1929–1938)
Partai Buruh Polandia (1942–1948)
Partai Buruh Bersatu Polandia (1948–1968)
Suami/istriRachela née Silbiger (1907–96)
Find a Grave: 231406430 Modifica els identificadors a Wikidata
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Referensi

sunting