Starship Entertainment

perusahaan asal Korea Selatan
Revisi sejak 31 Mei 2024 05.20 oleh 103.14.250.85 (bicara) (Grup)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Starship Entertainment adalah label rekaman Korea Selatan yang didirikan pada tahun 2008 oleh Kim Shi Dae.

Starship Entertainment[1]
Nama asli
스타쉽 엔터테인먼트
Perusahaan publik
Industri
Genre
Didirikan28 Januari 2008 (2008-01-28)
PendiriKim Shi-dae
Kantor pusat,
Cabang
• Bongeunsa-ro
Samseong-dong
Gangnam-gu
Tokoh kunci
Kim Shi-dae(CEO)
Jasa
  • Produksi musik
  • Penerbitan
  • Manajemen artis
PemilikKakao M (70%)
IndukKakao M
(sejak 2013)
DivisiKing Kong by Starship (sejak 2015)
Anak usahaStarship X (2013)
House of Music (2017)
Situs webwww.starship-ent.com
Facebook: officialstarship X: starshipent Instagram: starshipz_ Youtube: UCYDmx2Sfpnaxg488yBpZIGg Modifica els identificadors a Wikidata

Saat ini, Starship Entertainment menjadi label penyanyi K-pop seperti K.Will, Soyou, OG School Project, Jooyoung, Monsta X,IVE, CRAVITY, Yoo Seung-woo, Brother Su, Cosmic Girls, #Gun, Mind U, Duetto, Jeong Se-woon,[2][3][4] dan dulunya menjadi label Sistar, Boyfriend, Junggigo, dan Mad Clown. Selain itu, beberapa pemeran juga bernaung di label ini seperti Choi Won-myeong, Dasom, dan Kang Eun-ah. Perusahaan ini beroperasi di tiga lokasi utama dan dikelola oleh sekitar 200 karyawan serta didanai oleh investor komersial dan perusahaan induknya yaitu Kakao M.

Sejarah

sunting

Kim Shi-dae yang merupakan pendiri perusahaan, sebelumnya bekerja sebagai manajer grup musik K-pop Cool dan bekerja di Big Hit Entertainment milik Bang Si-hyuk antara tahun 2005 dan 2007 sebelum mendirikan perusahannya sendiri. Artis pertama Starship adalah K.Will, kemudian diikuti oleh Sistar, Boyfriend, Monsta X, Cosmic Girls, dan Jeong Se-woon.

Pada 18 Desember 2013, 70% dari saham label diakuisisi oleh distributornya yaitu Kakao M (dulunya LOEN Entertainment) dan menjadikannya anak perusahaan independen.[5]

Pada Mei 2015, Starship Entertainment telah mengakuisisi 100% saham King Kong Entertainment dalam aliansi kemitraan strategis. Pada 2 Januari 2017, Starship Entertainment dan King Kong Entertainment mendaftarkan penggabunggan mereka. Agensi-agensi tersebut sepakat untuk menggunakan nama Starship Entertainment sementara divisi yang mengelola para aktor akan beroperasi di bawah label "King Kong by Starship".

Kemitraan

sunting

Semua artis di bawah Starship Entertainment secara kolektif dikenal sebagai Starship Planet.

Musisi

sunting

Solois

sunting

Duo/grup proyek

sunting

Starship X

sunting

Starship Y

sunting

Starship Z

sunting
  • Koo Jung-mo
  • Ham Won-jin
  • Kang Min-hee
  • Song Hyeong-jun
  • Park Sae-rim
  • Ahn Seong-min
  • Kim Tae-yeong
  • Seo U-bin
  • Allen

Trainee Kenamaan

sunting

Highline Entertainment (sebelumnya House of Music)

sunting
  • DJ Soda
  • DJ H.One
  • PLUMA
  • WONHO

Aktor/aktris

sunting

Mantan artis

sunting

Starship X

sunting

House of Music

sunting
  • MoonMoon (2017–2018; kontrak dihentikan karena catatan kriminal)[8]

Referensi

sunting
  1. ^ Bloomberg Businessweek
  2. ^ "스타쉽 엔터테인먼트", Naver. Retrieved 22 October 2011. (Korea)
  3. ^ 보이프렌드, 원숭이 육포 드셔보셨나요? (dalam bahasa Korean). Nate. Diakses tanggal 4 November 2011. 
  4. ^ "보이프렌드, 일본 NHK 방송출연 '신인불구 이례적 편성'" (dalam bahasa Korean). Nate. Diakses tanggal 4 November 2011. 
  5. ^ alim17 (December 18, 2013). "Loen Entertainment takes over majority stake in Starship Entertainment for 15 billion won". allkpop. Diakses tanggal December 19, 2013. 
  6. ^ "We Are Boyfriend to be Released on June 6, 2012!". Being Group. Diarsipkan dari versi asli tanggal May 7, 2012. Diakses tanggal May 3, 2012. 
  7. ^ "스타쉽, 원호 마약 의혹에 계약 해지 "무거운 책임감 느껴" [공식]". JoongAng Ilbo. 
  8. ^ https://www.soompi.com/2018/05/24/singer-moonmoon-revealed-probation-hidden-camera-crime-agency-ends-contract/

Pranala luar

sunting