Andi Rian Ryacudu Djajadi

pejabat kepolisian Indonesia
Revisi sejak 21 September 2024 20.48 oleh Manday0101 (bicara | kontrib)

Irjen. Pol. Andi Rian Ryacudu Djajadi, S.I.K., M.H. (lahir 25 Agustus 1968) adalah seorang perwira tinggi Polri yang sejak 21 September 2024 mengemban amanat sebagai Kepolisian Daerah Sumatera Selatan.[1]

Andi Rian Ryacudu Djajadi
Kepala Kepolisian Daerah Sumatera Selatan
Mulai menjabat
21 September 2024
Sebelum
Pengganti
Petahana
Sebelum
Kepala Kepolisian Daerah Sulawesi Selatan
Masa jabatan
7 Deseember 2023 – 21 September 2024
Kepala Kepolisian Daerah Kalimantan Selatan
Masa jabatan
14 Oktober 2022 – 7 Desember 2023
Sebelum
Pendahulu
Rikwanto
Pengganti
Winarto
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir25 Agustus 1968 (umur 56)
Makassar, Sulawesi Selatan, Indonesia
Suami/istriRatna Dewi Rosilawati Ariadi Basrindu
AlmamaterAkademi Kepolisian (1991)
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang Kepolisian Daerah Sumatera Selatan
Masa dinas1991—sekarang
Pangkat Inspektur Jenderal Polisi
NRP6808523
SatuanReserse
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Rian, merupakan lulusan Akpol 1991 ini berpengalaman dalam bidang reserse. Jabatan terakhir jenderal bintang dua ini adalah Kepala Kepolisian Daerah Sulawesi Selatan.[2] Selain itu juga beliau merupakan putra daerah Sulawesi Selatan yang berasal dari Wajo.

Riwayat Jabatan

  • Pamapta Polres Kotabaru Polda Kalsel (1992)
  • Kapolsek Batulicin Polres Kotabaru Polda Kalsel (1993)
  • Kasubbag Bin Ops Bagres Narkoba Polda Kalteng (1995)
  • Kasubbag Bin Ops Ditsabhara Polda Timor Timur (1998)
  • Kapuskodalops Polres Dilli (1998)
  • Kapuskodalops Polres Metro Bekasi (2000)
  • Kasat Resnarkoba Polrestabes Medan
  • Kasubdit II Ditresnarkoba Polda Sumut
  • Kapolres Tebingtinggi (2011)
  • Wadirreskrimsus Polda Sumut (2013)
  • Dirresnarkoba Polda Kalimantan Barat
  • Analis Kebijakan Madya Bidang Pidnarkoba Bareskrim Polri
  • Dirreskrimum Polda Sumut (2017)
  • Wadirtipidum Bareskrim Polri (2020)
  • Karokorwas PPNS Bareskrim Polri[3] (2020)
  • Dirtipidum Bareskrim Polri (2020)
  • Kapolda Kalimantan Selatan (2022)[4]
  • Kapolda Sulawesi Selatan (2023)
  • Kapolda Sumatera Selatan (2024)

Referensi

Jabatan kepolisian
Didahului oleh:
Setyo Boedi Moempoeni Harso
Kepala Kepolisian Daerah Sulawesi Selatan
2023—sekarang
Petahana
Didahului oleh:
Rikwanto
Kepala Kepolisian Daerah Kalimantan Selatan
2022–2023
Diteruskan oleh:
Winarto
Didahului oleh:
Ferdy Sambo
Dirtipidum Bareskrim Polri
2020–2022
Diteruskan oleh:
Djuhandhani Rahardjo Puro