Hasnah Syam

politikus Indonesia
Revisi sejak 24 September 2024 06.31 oleh Achmadmaulanaibr (bicara | kontrib)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

drg. Hj. Hasnah Syam, MARS. (22 Juli 1959 – 20 Desember 2023) adalah seorang dokter gigi dan politikus Indonesia. Ia menjabat sebagai Anggota DPR-RI sejak 2019 hingga wafatnya pada 2023 mewakili daerah pemilihan Sulawesi Selatan II. Hasnah merupakan kader Partai NasDem dan duduk di Komisi IX.[1][2][2][3]

Hasnah Syam
Hasnah pada 2019
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat
Masa jabatan
1 Oktober 2019 – 20 Desember 2023
Pengganti
Siti Maryam
Sebelum
Daerah pemilihanSulawesi Selatan II
Informasi pribadi
Lahir(1959-07-22)22 Juli 1959
Barru, Sulawesi, Indonesia
Meninggal20 Desember 2023(2023-12-20) (umur 64)
Kuala Lumpur, Malaysia
KebangsaanIndonesia
Partai politikNasDem
Suami/istriSuardi Saleh
Anak4
AlmamaterUniversitas Hasanuddin
Instagram: drghasnahsyam Modifica els identificadors a Wikidata
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Pendidikan

sunting

Organisasi

sunting

Referensi

sunting

Pranala luar

sunting