Taufiq Kiemas

politikus Indonesia (1942–2013)

Taufiq Kiemas gelar Datuk Basa Batuah (lahir 31 Desember 1942) adalah politikus Indonesia yang menjabat Ketua MPR RI periode 2009–2014. Ia juga dikenal sebagai suami Presiden Indonesia ke-5, Megawati Soekarnoputri. Ia pernah menjadi anggota GMNI. Ia adalah anggota DPR periode 2009–2014 dari PDI-P untuk Daerah Pemilihan Jawa Barat II.

Taufiq Kiemas
Berkas:Taufiq kiemas.jpg
Ketua MPR 12
Mulai menjabat
1 Oktober 2009
Sebelum
Pengganti
Petahana
Sebelum
Bapak Negara Indonesia 5
Masa jabatan
23 Juli 2001 – 20 Oktober 2004
PresidenMegawati Soekarnoputri
Informasi pribadi
Lahir31 Desember 1942 (umur 81)
Indonesia Jakarta, Indonesia
KebangsaanIndonesia
Partai politikPDI-P
Suami/istriMegawati Soekarnoputri
AnakPuan Maharani
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Asal usul

Taufiq Kiemas merupakan seorang keturunan Palembang-Minangkabau. Ayahnya adalah seorang guru yang pergi merantau ke Palembang.[1]. Sedangkan ibunya, Hamzathoen Roesyda, berasal dari kanagarian Sabu, Batipuah Ateh, Tanah Datar, Sumatera Barat.[2]

Referensi

  1. ^ [padangekspres.com|tittle=Taufiq Utamakan Putra Minang|date=September 14,2004]
  2. ^ Taufik dan Mega Diberi Gelar oleh Masyarakat Minang

Pranala luar

Didahului oleh:
Hidayat Nur Wahid
Ketua MPR
2009–sekarang
Petahana
Didahului oleh:
Hj. Shinta Nuriyah Wahid
Bapak Negara Republik Indonesia
2001-2004
Diteruskan oleh:
Hj. Ani Bambang Yudhoyono