Senam irama

salah satu jenis senam
Revisi sejak 3 Mei 2010 09.05 oleh 44Diah (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi 'Senam Irama atau disebut juga senam ritmik adalah gerakan senam yang dilakukan dengan irama musik, atau latihan bebas yang dilakukan secara berirama.<ref>sumber :...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Senam Irama atau disebut juga senam ritmik adalah gerakan senam yang dilakukan dengan irama musik, atau latihan bebas yang dilakukan secara berirama.[1] Senam ritmik dapat dilakukan dengan menggunakan alat ataupun tanpa alat. Alat yang sering digunakan adalah ganda, simpai, tongkat, bola, pita dan topi. Unsur-unsur yang diperlukan dalam senam irama adalah : 1. Kelentukan 2. Keseimbangan 3. Keluwesan 4. Fleksibilitas 5. Kontinuitas 6. Ketepatan dengan irama



Referensi

  1. ^ sumber : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan, penulis : Penjasorkes , penerbit : Swadaya Murni)


Kategori:Senam Irama