Kertosari, Ulujami, Pemalang

desa di Kabupaten Pemalang, Jawa Tengah
Revisi sejak 7 September 2011 12.32 oleh 114.79.58.24 (bicara)


Kertosari adalah desa di kecamatan Ulujami, Pemalang, Jawa Tengah, Indonesia. Tokoh yang pernah menjabat sebagai kepala desa Kertosari:

  1. Kertojoyo/Warmin
  2. Ranyan/Wonotirto
  3. M.Ali (Th.1943-1948)
  4. Masdan >>> sementara(Th.1948-1949)
  5. M.Ali (Th.1949-1952)
  6. Azhari (Th.1952-1975)
  7. Aris Munandar (Th.1975-1988)
  8. Subechi (Th.1988-1998)
  9. Budi Karsan (Th.1998-2006)
  10. Hasanudin (Th.2006-2009)
  11. Joko Triyono (Th.2009-Sekarang)
Kertosari
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Tengah
KabupatenPemalang
KecamatanUlujami
Kode pos
52371
Kode Kemendagri33.27.13.2011 Edit nilai pada Wikidata
Luas1,2Km2
Jumlah penduduk-
Kepadatan-
Peta
PetaKoordinat: 6°50′31″S 109°33′43″E / 6.84194°S 109.56194°E / -6.84194; 109.56194