Marguerite I
countess suo jure Flandria (1145-1194)
Margaret I dari Alsace (wafat 15 Nopember 1194) merupakan seorang Pangeran Wanita Flandria dari tahun 1191 sampai kematiannya.
Sejarah
Ia adalah putri Thierry, Pangeran Flandria dan Sibylla dari Anjou, dan pewaris dari saudaranya yang tidak memiliki keturunan, Philip dari Flandria.
Keluarga
Di tahun 1160 ia menikah dengan Ralph II, Pangeran Vermandois dan Valois. Ia meninggal karena terjangkit penyakit kusta di tahun 1167 tanpa keturunan.
Di tahun 1169 ia menikah dengan Baldwin V, Pangeran Hainaut, yang menjadi wakil pemimpinnya. Mereka memiliki keturunan sebagai berikut:
- Isabelle dari Hainaut (Valenciennes, April 1170–15 Maret 1190, Paris), menikah dengan Raja Philip II dari Perancis
- Baldwin VI dari Hainaut (1171–1205), juga Pangeran Flandria dan Kaisar Latin
- Yolanda dari Flandria (1175–1219), menikah dengan Peter dari Courtenay, Kaisar Latin
- Philip I, Marquis dari Namur (1175–1212)
- Henry dari Flandria (1176–1216), Kaisar Latin
- Sybille (1179–9 Januari 1217), menikah di tahun 1197 Guichard IV, Sire de Beaujeu (wafat 1216). Mereka memiliki seorang putri, Agnes dari Beaujeu.
- Eustace dari Hainaut (wafat 1219), bupati Kerajaan Tesalonika
- Godfrey dari Hainaut
Didahului oleh: Philip |
Pangeran Wanita Flandria 1191–1194 bersama dengan Baldwin V (1191–1194) |
Diteruskan oleh: Baldwin V |