Doni Tata Pradita

pembalap motor indonesia
Revisi sejak 5 November 2011 14.25 oleh F1fans (bicara | kontrib)

Doni Tata Pradita (lahir 21 Januari 1991) merupakan seorang pembalap motor Indonesia. Pada tahun 2008, ia bertanding untuk Yamaha dalam Grand Prix Sepeda Motor musim 2008 pada kelas 250 cc. Doni merupakan pembalap Indonesia pertama yang berpartisipasi dalam balap Grand Prix Sepeda Motor 250 cc.

Doni Tata Pradita
Doni Tata Pradita in Yamaha Pertamina Indonesia 2008
KebangsaanIndonesia Indonesia
Lahir21 Januari 1991 (umur 33)
Sleman, DI Yogyakarta, Indonesia
Tim saat iniYamaha INDOPROM HRVRT Team
No. motor21
Statistik karier balap motor
Kejuaraan Dunia 250cc
Tahun aktif20072008
PabrikanYamaha
Juara dunia0
Klasemen musim 200828th
Start Menang Podium Pole F. lap Poin
17 0 0 0 0 1
Kejuaraan Dunia 125cc
Tahun aktif20052006
PabrikanYamaha
Juara dunia0
Klasemen musim 2006-
Start Menang Podium Pole F. lap Poin
2 0 0 0 0 0
Kejuaraan Dunia Supersport
Tahun aktif2009
PabrikanYamaha
Juara dunia0
Klasemen musim 200925th
Start Menang Podium Pole F. lap Poin
12 0 0 0 0 8

Ia juga bertanding untuk Yamaha dalam SBK di World Supersport Championship.

Pranala luar