Pipet

Revisi sejak 29 Mei 2012 16.15 oleh Reindra (bicara | kontrib) (melanjutkan)

Pipet, atau alat penetes cairan kimia, adalah alat laboratorium yang digunakan untuk memindahkan volume cairan terukur.

Berbagai macam pipet

Penggunaan dan keanekaragaman

 
Ilmuwan menggunakan pipet di sebuah laboratorium di Rusia.

Pipet biasa digunakan dalam pengujian-pengujian biologi molekular, kimia analitik, juga kedokteran. Pipet dibikin dalam berbagai macam jenis untuk tujuan yang berbeda-beda dengan tingkat ketelitian dan ketepatan yang berbeda-beda pula, mulai dari pipet beling tunggal sampai ke pipet yang dapat ditala secara kompleks, atau juga pipet elektronik. Banyak jenis pipet bekerja dengan membuat ruang hampa sebagian di atas ruang tampung cairan dan secara selektif melepaskan ruang hampa ini untuk menghentikan dan melepaskan cairan.

Pipet pemindah udara berbantuan piston

Pipet pemindah positif

Kalibrasi pipet

Pipet berbantuan vakum

Pipet volumetrik

Pipet ukur

Dispenser pipet

Aksesoris pipet

Pipet pasteur

Pipet terkecil

Referensi

Pranala luar

Pipettes in the news