Actinopterygii

Revisi sejak 26 September 2012 00.43 oleh Wie146 (bicara | kontrib) (chg cat)
Actinopterygii
Rentang fosil: Silurian Akhir–Sekarang
Herring Atlantik
Klasifikasi ilmiah
Kerajaan:
Filum:
Infrafilum:
Superkelas:
Kelas:
Actinopterygii

Klein, 1885
Subkelas

Chondrostei
Neopterygii

Actinopterygii (bentuk jamaknya dari Actinopterygius) merupakan kelas dalam taksonomi dari ikan bersirip kipas.

Actinopterygii mencakup banyak ikan yang dikenal awam sebagai ikan konsumsi maupun ikan hias/peliharaan. Secara evolusi, kelompok ini merupakan pengembangan lebih lanjut yang paling adaptif pada keadaan bumi pada masa kini. Sebagian besar jenis-jenis ikan yang hidup pada masa sekarang merupakan anggota kelompok ini.