Pengkhotbah 10
Pengkhotbah 10 (disingkat Pkh 10) adalah bagian dari Kitab Pengkhotbah dalam Alkitab Ibrani atau Perjanjian Lama di Alkitab Kristen. Secara tradisional diyakini digubah oleh raja Salomo, putra raja Daud.[1][2][3]
Teks
- Naskah sumber utama: Masoretik, Septuaginta dan Gulungan Laut Mati.
- Pasal ini terdiri dari 20 ayat.
Struktur
- Pengkhotbah 10:1–15 = Akibat-akibat kebodohan
- Pengkhotbah 10:16–20 = Tentang raja dan pemimpin
Ayat 1
- Terjemahan Baru: Lalat yang mati menyebabkan urapan dari pembuat urapan berbau busuk; demikian juga sedikit kebodohan lebih berpengaruh dari pada hikmat dan kehormatan.[4]
Nama yang baik jauh lebih berarti daripada kedudukan sosial yang mapan; nama yang baik melambangkan kebaikan sifat yang sejati. Orang semacam itu mempunyai pengaruh yang lebih permanen atas orang lain daripada orang yang hanya memperhatikan kedudukan sosial.[5]
Hari kematian seorang percaya lebih baik daripada hari kelahirannya, karena hari kematian merupakan awal hidup yang jauh lebih baik bersama Allah (2Kor 5:1–10; Filipi 1:21–23).[5]
Ayat 20
- Terjemahan Baru: Sesungguhnya, di bumi tidak ada orang yang saleh: yang berbuat baik dan tak pernah berbuat dosa![6]
Ayat ini tidak bertentangan dengan pernyataan Allah mengenai kesalehan Ayub (lihat Ayub 1:8; 2:3); sebaliknya, ayat ini menyatakan kebenaran bahwa "semua orang telah berbuat dosa dan kehilangan kemuliaan Allah" (Roma 3:23; bandingkan Roma 3:10–18).[5]
Referensi
- ^ Dianne Bergant dan Robert J.Karris (ed). 2002. Tafsir Alkitab Perjanjian Lama. Jogjakarta: Kanisius. Hlm 648.
- ^ W.S. Lasor. 2005. Pengantar Perjanjian Lama 2. Jakarta: BPK Gunung Mulia. Hal. 145.
- ^ Emanuel Gerrit Singgih. 2001. Hidup di Bawah Bayang-Bayang Maut: Sebuah Tafsir Kitab Pengkhotbah. Jakarta: BPK Gunung Mulia.
- ^ Pengkhotbah 10:1
- ^ a b c The Full Life Study Bible. Life Publishers International. 1992. Teks Penuntun edisi Bahasa Indonesia. Penerbit Gandum Mas. 1993, 1994.
- ^ Pengkhotbah 7:20
Lihat pula
Pranala luar
- (Indonesia) Teks Pengkhotbah 10 dari Alkitab SABDA
- (Indonesia) Audio Pengkhotbah 10
- (Indonesia) Referensi silang Pengkhotbah 10
- (Indonesia) Komentari bahasa Indonesia untuk Pengkhotbah 10
- (Inggris) Komentari bahasa Inggris untuk Pengkhotbah 10