Zee Zee Shahab

pemeran perempuan asal Indonesia

Templat:Infobox artis indonesia Fauziah Shahab (lahir 31 Maret 1988) adalah aktris Indonesia keturunan arab. Ayahnya bernama Mustafa bin Abdurrahman Shahab. Aktris kelahiran Jakarta yang dikenal dengan nama Zee Zee Shahab ini mengawali kariernya di dunia hiburan Indonesia finalis GADIS Sampul 2001. Ia kemudian beralih ke dunia seni peran dengan berperan dalam beberapa judul sinetron.

Tanggal 9 Agustus 2012 Zee melahirkan seorang putra yaitu Fauzi Khaleev Putra Revolusi.[1]

Filmografi

Sinetron

Sitkom

FTV

Iklan

Prestasi

Diskografi

Acara TV

Referensi

Pranala Luar