Bahasa Suryani
Bahasa Suryani atau bahasa Suriah (dalam bahasa Inggris: Syriac language) adalah sebuah bahasa Aram Timur yang pernah dipertuturkan di sebagian besar wilayah Bulan Sabit Subur. Namun secara luas definisi bahasa Suryani ialah semua bahasa Aram Timur yang dipertuturkan oleh bermacam-macam komunitas Kristen di Timur Tengah.
Bahasa Suryani ditulis dengan Abjad Suryani.
Bahasa Suryani bukan Bahasa Arab dialek Suriah, meski bahasa Suryani memengaruhi bahasa Arab. Dengan demikian, bahasa Suryani bukanlah bahasa resmi di negara Suriah (bahasa resmi Suriah adalah bahasa Arab), melainkan bahasa yang saat ini dituturkan oleh kaum minoritas Kristen Siria yang tinggal di sebelah timur Turki, sebelah utara Irak dan sebelah timur laut Suriah.
Bahasa Suryani juga merupakan bahasa liturgi dari beberapa gereja Suriah/Siria: Gereja Ortodox Siria, Gereja Katolik Siria, Gereja Maronit Siria, Gereja Katolik Kaldea, Gereja Asiria Timur dan Gereja Tua Timur
Karya Sastra
Bahasa Suryani berkembang juga dalam karya sastra. Penulis sastra dalam Bahasa Suryani yang penting di antaranya Aphrahat, Bardaisan, Ephrem orang Siria, Ishak dari Niniwe, Yakub dari Edessa, Theofilus dari Edessa, Michael Syrus dan Gregorius Bar-Hebraeus.
Daftar Pustaka
- Sebastian P. Brock: An introduction to Syriac studies. Gorgias Press, Piscataway 2006.
- Sebastian Brock: An Introduction to Syriac Studies (dari tahun 1980, edisi online; PDF; 133 kB).
Buku Ajar Bahasa Suryani Kuno
- Carl Brockelmann: Syrische Grammatik. Leipzig 1951 (2. A. 1905, Faksimiles pada archive.org).
- Takamitsu Muraoka: Classical Syriac. 2. Aufl. Wiesbaden 2005. ISBN 3-447-05021-7
- Theodor Nöldeke: Kurzgefaßte syrische Grammatik. Nachdr. Darmstadt 1966 (orig. 2. Aufl. 1898, Faksimiles pada archive.org).
- Artur Ungnad: Syrische Grammatik. Mit Übungsbuch. 2. verbesserte Auflage. München 1932 (ND 1992).
Buku Ajar Bahasa Suryani Baru
- Otto Jastrow: Laut- und Formenlehre des neuaramäischen Dialekts von Mīdin im Ṭur cAbdīn. Otto Harrassowitz Verlag, Wiesbaden 1985.
- Otto Jastrow: Lehrbuch der Ṭuroyo-Sprache. Otto Harrassowitz Verlag, Wiesbaden 1992. ISBN 3-447-03213-8.
- Rudolf Macuch / Estiphan Panoussi: Neusyrische Chrestomathie. Wiesbaden 1974. ISBN 3-447-01531-4
Kamus
- Carl Brockelmann: Lexikon Syriacum. Halle an der Saale 21928 (1. Aufl. 1905, Faksimiles pada archive.org)
- R. Payne Smith: Thesaurus Syriacus. 2 Bände, Oxford: Clarendon, 1879–1901 (Faksimiles bei archive.org)
- Michael Sokoloff: A Syriac lexicon. A translation from the Latin, correction, expansion, and update of C. Brockelmann's Lexicon Syriacum. Winona Lake, Ind.: Eisenbrauns u.a., 2009, ISBN 978-1-57506-180-1, ISBN 978-1-60724-620-6
Pranala luar
- ^ Hammarström, Harald; Forkel, Robert; Haspelmath, Martin, ed. (2023). "Bahasa Suryani/Suriah". Glottolog 4.8. Jena, Jerman: Max Planck Institute for the Science of Human History.
- ^ "UNESCO Interactive Atlas of the World's Languages in Danger" (dalam bahasa bahasa Inggris, Prancis, Spanyol, Rusia, and Tionghoa). UNESCO. 2011. Diarsipkan dari versi asli tanggal 29 April 2022. Diakses tanggal 26 Juni 2011.
- ^ "UNESCO Atlas of the World's Languages in Danger" (PDF) (dalam bahasa Inggris). UNESCO. 2010. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 31 Mei 2022. Diakses tanggal 31 Mei 2022.
- ^ "Bahasa Suryani". www.ethnologue.com (dalam bahasa Inggris). SIL Ethnologue.