Multi Bintang Indonesia

perusahaan asal Belanda

PT. Multi Bintang Indonesia Tbk (IDX: MLBI) merupakan perusahaan multinasional yang memproduksi minuman yang bermarkas di Jakarta, Indonesia. Perusahaan ini didirikan pada tahun 1973. Perusahaan ini menghasilkan minuman seperti Bir Bintang. Perusahaan ini berdiri pada tahun 1931 di bawah nama NV Nederlandcsh Indische Bierbrouwerijen. Sajak tahun 1936, perusahaan ini berada di bawah pengawasan perusahaan Belanda yaitu Heineken International Beheer BV. Produk yang dihasilkan adalah bir dengan merk Bir Bintang dan Guiness. Bir Bintang menguasai lebih dari 60% bagian dari pasar bir. Perusahaan sudah berkerjasama dengan Heikenen Technische Beheer dan Guinness Overseas Ltd. Setelah melakukan penjualan minuman di Medan pada bulan April 1994, perusahaan memiliki tempat untuk memproduksi bir di Mojosari, Jawa Timur, Kota Sungaipenuh, Jambi, Kota Singkep Pesisir, Kepulauan Riau, Pangkal Pinang, Bangka Belitung, Tangerang, Jalan Padjajaran, Kota Bogor, Jawa Barat, Sumbawa Besar, Nusa Tenggara Barat, Palu, Sulawesi Tengah dan Sentani, Jayapura. Diakhir tahun 1994 perusahaan berkantor pusat di Tangerang dan sekarang berkantor di Jl. Daan Mogot Km 19 Bag 3264 Jakarta pindah ke Jalan Hayam Wuruk, Jalan Raya Citayam, Depok, Jawa Barat dan memiliki pabrik di Ngagel, Surabaya, Kota Bogor dan Sampangagung, Mojokerto untuk menaikan kapasitas produksi dari 300.000 menjadi 800.000 hekto liter. Dengan total produksi 60 Juta liter per tahun akan menghasilkan pendapatan sebesar Rp. 150.000.000.000 pada tanggal 13 Oktober, perusahaan mulai mengekspor bir ke Jepang, Betawi, Minangkabau dan Australia Utara.

PT. Multi Bintang Indonesia Tbk
Publik (IDX: MLBI)
IndustriManagement consulting services
Didirikan1973
Kantor pusatJakarta, Indonesia mau pindah ke Citayam, Depok, Jawa Barat
Tokoh kunci
Budjianto
ProdukMinuman
IndukGrup Danone
Situs webwww.multibintang.co.id

Pranala luar