James Ramsay Dalhouse adalah seorang gubernur jendral India.[1] Dia lahir pada tanggal 22 April1812 di Istana Dalhouse dan meninggal di tempat yang sama saat 19 Desember 1860.[1] Dia melakukanperluasan daerah dengan cara pendudukan dan aneksasi di bawah kepemerintahan Inggris.[1] Dia juga adalah salah seorang yang mempercepat adanya westernization, sehingga menimbulkan banyak kebencian.[1] Kebijakannya dianggap menyebabkan pemberontakan tahun 1857 (Inggris: Indian Mutiny).[1].

Referensi

  1. ^ a b c d e Shadily, Hassan (1980).Ensiklopedia Indonesia.Jakarta:Ichtiar Baru van Hoeve. Hal 749