Polinesia Prancis

departemen di Prancis
Revisi sejak 14 September 2014 06.49 oleh Jfblanc (bicara | kontrib)

Polinesia Perancis (/ˈfrɛn pɒl[invalid input: 'ɨ']ˈnʒə/ simak; bahasa Prancis: Polynésie française, diucapkan [pɔlinezi fʁɑ̃sɛz]; bahasa Tahiti: Pōrīnetia Farāni) adalah sebuah komunitas seberang laut (collectivité d'outre-mer/COM) Perancis yang terletak di Samudra Pasifik bagian selatan. Wilayah ini menikmati status otonomi yang lebih tinggi di antara COM-COM lainnya. Terhitung Februari 2004, wilayah ini juga menyandang status negara seberang laut (pays d'outre-mer) yang bersifat non-legal.

Polynésie française
Porinetia Farani
{{{coat_alt}}}
Lambang
Semboyan"Tahiti Nui Mare'are'a"
"Liberté, Égalité, Fraternité"
Lokasi Polinesia Perancis
Ibu kotaPapeete
Kota terbesarFaaa
Bahasa resmiPerancis
PemerintahanDependensi Teritori
• Presiden
Édouard Fritch
-
 - Perairan (%)
12
Populasi
 - Perkiraan -
- (-)
 - Sensus Penduduk 2007
259,596
PDB (KKB)-
 - Total
- (-)
- (-)
Mata uangFranc CFP
(XPF)
Zona waktu
(UTC-10)
Kode telepon689
Kode ISO 3166PF
Ranah Internet.pf
Sunting kotak info
Sunting kotak info • Lihat • Bicara
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Polinesia Perancis terdiri dari beberapa gugus di Kepulauan Polinesia, di antaranya Pulau Tahiti yang termasuk dalam Kepulauan Society. Papeete, ibu kota Polinesia Perancis, berada di Tahiti.

Galeri

Referensi

Pranala luar