Mufti Mohammad Sayeed (bahasa Kashmir: मुफ़्ती मुहम्मद सईद (Devanagari), مفتی محمد سید (Nastaleeq); pengucapan Inggris Amerika) (kelahiran 12 Januari 1936, Bijbehara) adalah seorang politikus dari negara bagian Jammu and Kashmir di India. Ia adalah Ketua Menteri Jammu dan Kashmir saat ini. Ia sebelumnya menjabat sebagai Ketua Menteri dari 2 November 2002 sampai 2 November 2005. Ia mendirikan Partai Demokratik Rakyat Jammu dan Kashmir pada Juli 1999.[1] Pada 1 Maret 2015, Mufti Muhammad Sayeed diangkat sebagai Ketua Menteri Jammu dan Kashmir untuk kedua kalinya. [2]

Mufti Mohammad Sayeed
Ketua Menteri Jammu dan Kashmir ke-6
Mulai menjabat
1 Maret 2015
Sebelum
Pengganti
Petahana
Sebelum
Masa jabatan
2 November 2002 – 2 November 2005
Sebelum
Pendahulu
Pemerintahan presiden
Sebelum
Menteri Urusan Dalam Negeri
Masa jabatan
2 Desember 1989 – 10 November 1990
Perdana MenteriV. P. Singh
Informasi pribadi
LahirBijbehara, India
Partai politikPartai Demokratik Rakyat Jammu dan Kashmir (1999-sekarang)
Afiliasi politik
lainnya
Kongres Nasional India (1991-1999; sebelum 1987)
Janata Dal (1987-1991)
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Afiliasi partai politik

Mohammad Sayeed menjadi anggota partai Kongres Nasional India sampai 1987.[3]

Referensi

Pranala luar

Jabatan politik
Didahului oleh:
Buta Singh
Menteri Dalam Negeri
2 Desember 1989 – 10 November 1990
Diteruskan oleh:
Chandra Shekhar
Didahului oleh:
Pemerintahan President
Ketua Menteri Jammu dan Kashmir
2 November 2002 – 2 November 2005
Diteruskan oleh:
Ghulam Nabi Azad
Didahului oleh:
Pemerintahan Presiden
Ketua Menteri Jammu dan Kashmir
1 Maret 2015 - Petahana
Diteruskan oleh:
-