Komsomolskaya (Jalur Sokolnicheskaya)
stasiun kereta api di Rusia
Komsomolskaya (bahasa Rusia: Комсомо́льская) adalah stasiun Metro Moskwa di Distrik Krasnoselsky, Central Administrative Okrug, Moskwa. Terdapat pada Jalur Sokolnicheskaya, antara stasiun Krasnye Vorota dan Krasnoselskaya. Terletak dibawah Lapangan Komsomolskaya, antara stasiun kereta Leningradsky, Yaroslavsky, dan Kazansky.